Ditantang wakil Korea Selatan, Kim Won-ho/Seo Seung-jae, Wahyu/Ade tidak mau menyia-nyiakan kesempatan.
Hanya dalam waktu 36 menit, Wahyu/Ade pun mampu menaklukkan Kim/Seo dua game langsung dengan skor 21-13, 21-14.
Wahyu/Ade bawa gelar dari #MacauGPG untuk Indonesia! Selamat!
— BADMINTON INDONESIA (@INABadminton) November 12, 2017
Kemenangan ini membuat Indonesia mengumpulkan 1 gelar juara dan 1 runner up.
Berikut hasil lengkap pertandingan babak final Macau Open 2017 yang dikutip BolaSport.com dari Tournament Software.
Pertandingan Pertama (Ganda Campuran)
Seo Seung-jae/Kim Ha-na (Korea Selatan) vs Zheng Siwei/Huang Yaqiong (China): 14-21, 11-21
Pertandingan Kedua (Tunggal Putri)
Pai Yu Po (Taiwan) vs Cai Yanyan (China): 15-21, 21-17, 16-21
Pertandingan Ketiga (Tunggal Putra)
Ihsan Maulana Mustofa (Indonesia) vs Kento Momota (Jepang): 16-21,10-21
Editor | : | Diya Farida Purnawangsuni |
Sumber | : | tournamentsoftware.com |
Komentar