Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

China Open 2017 - 7 Unggulan Ini Mengalami Nasib Sama Secara Berturut-turut di Lapangan Utama

By Any Hidayati - Kamis, 16 November 2017 | 17:17 WIB
Pebulu tangkis tunggal putri Thailand, Ratchanok Intanon, berpose dengan medali emas dan trofi yang diraih setelah menjuarai turnamen Denmark Terbuka di Odense Sports Park, Minggu (22/10/2017).
CLAUS FISKER/SCANPIX DENMARK/AFP PHOTO
Pebulu tangkis tunggal putri Thailand, Ratchanok Intanon, berpose dengan medali emas dan trofi yang diraih setelah menjuarai turnamen Denmark Terbuka di Odense Sports Park, Minggu (22/10/2017).

Lapangan utama China Open 2017 tampaknya menjadi ajang pertemuan unggulan dan non-unggulan.

Delapan pertandingan yang digelar di court 1 semuanya mempertemukan pemain unggulan versus non-unggulan.

Menariknya pada 7 pertandingan pertama tak satu pun pemain non-unggulan yang lolos dari jerat pemain unggulan.

Dimulai dari Chou Tien Chen, unggulan kelima asal Taiwan ini menghentikan langkah rekan senegaranya, Lin Yu Hsien.

Keberhasilan tersebut kemudian diikuti oleh Ratchanok Intanon yang menjadi unggulan 8 tunggal putri.


Pebulu tangkis tunggal putri Jepang, Akane Yamaguchi, bereaksi saat menjalani laga final Australia Terbuka degan menghadapi rekan senegaranya, Nozomi Okuhara, di Sydney, Mingu (25/6/2017).(WILLIAM WEST/AFP PHOTO)

Berturut-turut Akane Yamaguchi (Jepang), Liu Cheng/Zhang Nan (China), Lee Chong Wei (Malaysia), dan Viktor Axelsen (Denmark).

Tunggal putri andalan Jepang, Misaki Matsutomo/Ayaka Takahashi,pun tak mau ketinggalan untuk menutup peluang non-unggulan di lapangan 1 melaju ke babak selanjutnya.

Selain itu, ke-7 unggulan tersebut menghentikan para non-unggulan dalam dua gim langsung selama kurang dari 1 jam.

(Baca Juga: China Open 2017 - 3 Unggulan Pertama Raih Tiket Perempat Final dengan Cara yang Sama)

Berikut ini 7 unggulan yang memastikan tiket perempat final China Open 2017 di lapangan 1 Haixia Olympic Sports Center, Fuzhou, China hari ini Kamis (16/11/2017):

1. Chou Tien Chen (5) (Taiwan) vs Lin Yu Hsien (Taiwan) 21-16, 21-19 (43 menit)

2. Ratchanok Intanon (8) (Thailand) vs Lee Chia Hsin (Taiwan) 21-12, 21-8 (29 menit)

3. Akane Yamaguchi (5) (Jepang) vs Saina Nehwal (India) 21-18, 21-11 (37 menit)


Pasangan ganda putra China, Zhang Nan/Liu Cheng, ketika tampil pada China Terbuka 2016.(BADMINTON PHOTO)

4. Liu Cheng/Zhang Nan (5) (China) vs Ong Yew Sin/Tan Wee Kiong (Malaysia) 21-16, 21-14 (37 menit)

5. Lee Chong Wei (7) (Malaysia) vs Brice Leverdez (Prancis) 21-6, 21-9 (31 menit)

(Baca Juga: Jorge Lorenzo Ubah Gaya Balapnya di Tes Pramusim Valencia)

6. Viktor Axelsen (1) (Denmark) vs Qiao Bin (China) 21-12, 21-14 (42 menit)

7. Misaki Matsutomo/Ayaka Takahashi (1) (Jepang) vs Huang Yaqiong/Yu Xiaohan (China) 21-19, 21-6 (53 menit)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Doddy Wiratama
Sumber : tournamentsoftware.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Italia - Inter Milan Cuma 6 Jam Nangkring di Pucuk, Singgasana Bisa Digilir 4 Tim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
36
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X