Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

2 Wakil China Ini Pernah Menolak Wild Card BWF Superseries Finals

By Any Hidayati - Sabtu, 2 Desember 2017 | 19:41 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra China, Chen Long, berfoto dengan medali emas Olimpiade Rio 2016 di atas podium juara di Riocentro Pavilion 4, Rio de Janeiro, Brasil, Sabtu (20/8/2016). Chen menang atas Lee Chong Wei (Malaysia), 21-18, 21-18.
GOH CHAI HIN/AFP PHOTO
Pebulu tangkis tunggal putra China, Chen Long, berfoto dengan medali emas Olimpiade Rio 2016 di atas podium juara di Riocentro Pavilion 4, Rio de Janeiro, Brasil, Sabtu (20/8/2016). Chen menang atas Lee Chong Wei (Malaysia), 21-18, 21-18.

Fasilitas wild card pada turnamen World Superseries Finals bagi para juara dunia atau juara Olimpiade memang memberi keuntungan tersendiri.

Namun, tak semua juara dunia atau juara Olimpiade mau menikmati manfaat wild card tersebut.

Dilansir BolaSport.com dari Badzine, Sabtu (2/12/2017), dua wakil China pernah menolak pemberian wild card untuk berlaga pada World Superseries Finals 2016.

Kedua wakil itu ialah Chen Long (tunggal putra) dan pasangan Fu Haifen/Zhang Nan (ganda putra).


Pasangan ganda putra China, Fu Haifeng/Zhang Nan, bersiap menerima pukulan dari lawan mereka, Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty (ganda putra) pada partai ketiga babak perempat final Piala Sudirman di Carrara Indoor Sports Stadium, Gold Coast, Australia, Jumat (26/5/2017). Fu/Zhang menang dengan skor 21-9, 21-11.(PATRICK HAMILTON/AFP PHOTO)

Penolakan Chen Long terhadap wild card pada World Superseries Finals 2016 memberi keuntungan tersendiri bagi pemain Hong Kong, Hu Yun.

Saat ditawari fasilitas wild card, Chen Long cuma bisa menempati peringkat ke-15 pada "Destination Dubai", sementara syarat untuk berpartisipasi pada turnamen itu ialah berada di posisi delapan besar.

Keuntungan serupa juga diterima oleh pasangan ganda putra China, Li Junhui/Liu Yuchen.

Pasca-penolakan Fu/Zhang terhadap wild card pada World Superseries Finals 2016, slot untuk nomor tersebut akhirnya menjadi milik Li/Liu.

(Baca Juga: Anthony Ginting Tak Masuk Daftar, Ini 8 Tunggal Putra pada BWF Superseries Finals 2017 di Dubai)

Tahun ini, wild card jatuh kepada pemain tunggal putri Jepang, Nozomi Okuhara.

Okuhara yang saat ini cuma menempati posisi kesembilan pada "Destination Dubai" mendapat wild card karena menyandang gelar juara dunia 2017.

Turnamen World Superseries Finals 2017 akan berlangsung di Dubai, Uni Emirat Arab, pada 13-17 Desember 2017.

 

Asian Para Games 2018 Indonesia! Inspiring, Spirit and Energy! #AsianParaGames2018 #NyalakanSemangat #KitaSamaKitaIndonesia

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : badzine.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X