Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ditikung Teman Sendiri, Ganda Putri Jepang Ini Gagal ke BWF Superseries Finals 2017

By Any Hidayati - Sabtu, 2 Desember 2017 | 20:05 WIB
Pasangan ganda putri Jepang, Misaki Matsutomo/Ayaka Takahashi, berpose dengan Deputi Presiden BWF  Gustavo Salazar, seusai menerima trofi pemain terbaik 2016 dari BWF di Hotel Armani, Dubai, Senin (12/12/2016).
BWF
Pasangan ganda putri Jepang, Misaki Matsutomo/Ayaka Takahashi, berpose dengan Deputi Presiden BWF Gustavo Salazar, seusai menerima trofi pemain terbaik 2016 dari BWF di Hotel Armani, Dubai, Senin (12/12/2016).

Drama antar-ganda putri Jepang terjadi pada perebutan tiket menuju BWF Superseries Finals 2017.

Pada detik-detik menuju akhir musim 2017, secara mengejutkan mantan ganda putri nomor satu dunia tersingkir dari daftar persaingan BWF Superseries Final 2017.

Misaki Matsutomo/Ayaka Takahashi tergeser ke posisi ketiga dalam daftar destinasi Dubai 2017 tepat seminggu setelah Hong Kong Open 2017 usai.

Terhenti di babak pertama di Hong Kong Open 2017 membuat poin Matsutomo/Takahashi kalah dari ganda putri Jepang lainnya, Yuki Fukushima/Sayaka Hirota.


Sayaka Hirota (kiri) dan Yuki Fukushima, ganda putri asal Jepang(bwfbadminton.com)

Fukushima/Hirota sukses menembus perempat final Hong Kong Open 2017 dan menyalip perolehan angka Matsutomo/Takahashi.

Alhasil, Fukushima/Hirota naik satu setrip dan berhak atas tiket ke BWF Superseries Finals 2017 dengan 67.190 poin di tangan.

(Baca Juga: Greysia Polii/Apriyani Rahayu Urung Terbang ke Dubai 2017 Usai Tak Mampu Salip Poin Ganda Putri Taiwan Ini)

Fukushima/Hirota akan menemani Shiho Tanaka/Koharu Yonemoto sebagai perwakilan ganda putri Jepang di BWF Superseries Finals 2017.

Tanaka/Yonemoto mengantongi 71.680 poin dan memastikan diri sebagai andalan utama Jepang di sektor ganda putri.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : badzine.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X