Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ada Tulang Tumbuh di Kaki, Amin Prihantono Absen pada 2 Seri Awal IBL 2017-2018

By Nugyasa Laksamana - Minggu, 3 Desember 2017 | 22:10 WIB
Pemain senior Pelita Jaya EMP Jakarta, Amin Prihantono, menggunting jaring keranjang di BritAma Arena yang menjadi markas Satria Muda Pertamina Jakarta. Aksi ini dilakukan Amin sebagai selebrasi keberhasilan Pelita Jaya menjuarai Indonesian Basketball League (IBL) musim ini, pada Minggu (7/5/2017).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA/JUARA.NET
Pemain senior Pelita Jaya EMP Jakarta, Amin Prihantono, menggunting jaring keranjang di BritAma Arena yang menjadi markas Satria Muda Pertamina Jakarta. Aksi ini dilakukan Amin sebagai selebrasi keberhasilan Pelita Jaya menjuarai Indonesian Basketball League (IBL) musim ini, pada Minggu (7/5/2017).

Shooter Pelita Jaya Jakarta, Amin Prihantono, terpaksa harus absen pada dua seri awal Indonesia Basketball League (IBL) Pertalite 2017-2018.

Dua seri awal IBL yakni disenggarakan di Semarang, Jawa Tengah (8-10 Desember) dan Bandung, Jawa Barat (15-17 Desember).

Amin terpaksa absen karena harus beristirahat dan melakukan terapi pasca-operasi di Rumah Sakit Royal Premier Sunter, Jakarta, dua pekan lalu.

(Baca juga: Inilah Jadwal Pertandingan Seri Pertama IBL Pertalite 2017-2018)

"Ada tulang tumbuh di pergelangan kaki kanan saya," kata Amin yang dilansir Bolasport.com dari situs resmi IBL.

"Waktu itu saya tidak merasa terganggu walaupun agak sedikit sakit saat berlari," ucap pemain 35 tahun itu melanjutkan.

 

Appreciate and support each other is one of kindness you can give to your teammates because #UnitedWeStand! #throwback

Sebuah kiriman dibagikan oleh Pelita Jaya Basketball (@pelitajayabasketball) pada


Pelita Jaya tak cuma kehilangan Amin, tetapi juga shooter Andrie Ekayana yang masih dalam pemulihan cedera.

Amin dan Andrie diperkirakan baru bisa tampil pada Januari 2018.

Meski demikian, Amin memastikan Pelita Jaya tetap tangguh karena masih memiliki sejumlah shooter lainnya yakni Xaverius Prawiro, Respati Ragil Pamungkas, Daniel Wenas, dan Hendru Ramli.

(Baca juga: Akrab di Luar Lapangan Jadi Kunci Keberhasilan Tim Basket 3X3 Putri)


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : iblindonesia.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X