Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Setelah F1 dan MotoGP, Kini Giliran Promotor Anthony Joshua Bicara Soal Kehadiran Ring Girls di Pertandingan Tinju

By Samsul Ngarifin - Jumat, 2 Februari 2018 | 07:47 WIB
Seorang gadis ring (ring girls).
GRID-GIRLS.CO.UK
Seorang gadis ring (ring girls).

Promotor tinju, Eddie Hearn, mengatakan bahwa dirinya tetap ingin mempertahankan tradisi perihal ring girls (gadis ring).

Promotor Anthony Joshua itu bereaksi dengan langkah Formula 1 yang memutuskan mengakhiri tradisi grid girls pada musim 2018.

Menurut mereka, kehadiran grid girls tidak relevan dengan ajang Formula 1 dan penggemar di seluruh dunia.

"Gadis ring telah menjadi bagian dari sejarah tinju selama bertahun-tahun," kata Eddie Hearn dilansir BolaSport.com dari BoxingScene.

"Sejauh yang saya tahu, darts masih memiliki penari di panggung pertunjukan, tapi gadis yang berjalan di panggung sebenarnya tidak perlu."

(Baca juga: India Open 2018 - Jadwal Tanding 6 Wakil Indonesia pada Babak Perempat Final)

Eddie Hearn menambahkan bahwa kehadiran gadis ring tidak ada hubungannya dengan seksisme atau feminisme.

Terlebih tradisi tersebut sudah berlangsung lama dalam dunia tinju.

"Dari sudut pandang tinju, kami ingin mempertahankan tradisi olahraga dan menurut saya itu tidak ada hubungannya dengan seksisme atau feminisme."

"Ini hanyalah bagian dari tinju dan sampai kami diberitahu sebaliknya," ujar Eddie Hearn.

Selain tinju, Dorna selaku promotor MotoGP juga mengatakan bahwa pihaknya tidak akan menghilangkan kehadiran gadis payung di grid.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Boxingscene.com
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Jonatan Christie Buktikan Keajaiban dari Peringkat Jauh Lolos ke World Tour Finals, Berharap Jumpa Viktor Axelsen pada Partai Puncak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X