Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Menyambut Kedatangan Kento Momota, Kepala Pelatih Jepang Katakan Ini

By Susi Lestari - Rabu, 7 Februari 2018 | 09:23 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Jepang, Kento Momota, saat pertandingan final India Terbuka di Siri Fort Indoor Stadium, Minggu (3/4/2016). Pada laga itu, Momota menang 21-15, 21-18 atas Viktor Axelsen (Denmark)
SAJJAD HUSSAIN/AFP PHOTO
Pebulu tangkis tunggal putra Jepang, Kento Momota, saat pertandingan final India Terbuka di Siri Fort Indoor Stadium, Minggu (3/4/2016). Pada laga itu, Momota menang 21-15, 21-18 atas Viktor Axelsen (Denmark)

Kepala Pelatih Jepang, Park Joo-bong menyambut dengan gembira kedatangan pebulu tangkis tunggal putra, Kento Momota, untuk kembali memperkuat tim nasional (timnas) sejak Januari 2018.

Kento tidak bermain untuk timnas Jepang sejak mendapat sanksi pada 2016 karena terbukti melakukan tindakan tidak terpuji seperti berjudi.

"Senang Momota akhirnya kembali. Dia akan memperkuat sektor tunggal," kata Park dikutip BolaSport.com dari The Star.

"Apa yang terjadi di masa lalu, adalah masa lalu. Dia telah mempelajari pelajarannnya dan dia tahu apa yang dia lakukan itu salah," lanjut Park.

(Baca Juga: Cuma Marcus Fernaldi/Kevin Sanjaya yang Bisa Buat Sensasi Membanggakan Seperti Ini)

Setelah mendapatkan kesempatan kedua untuk memperkuat Jepang, Momoto dipercaya untuk tampil perdana pada Kejuaraaan Asia Beregu 2018 yang digelar di Alor Setar, Kedah, Malaysia, 6-11 Februari 2018.

"Sekarang dia hanya fokus ke depan dan melakukan yang terbaik untuk tim," ucap pelatih yang berasal dari Korea Selatan itu.

"Meski baru kembali ke timnas sejak Januari, levelnya belum turun," tutur Park lagi.

Meski memberi pujian kepada anak asuhnya, Park tidak memungkiri jika Momoto harus melakukan banyak hal untuk bisa diakui kembali.

"Masih terlalu dini untuk mengatakan apakah dia bagus untuk tim atau tidak karean dia saat ini berada di peringkat 4 di belakang Kazumasa Sakai, Kenta Nishimoto, dan Kanta Tsuneyama," lanjut Park.

"Saat ini, kami perlu mendorong Momoto untuk menaikkan peringkat dunianya," kata Park lagi.

(Baca Juga: Kejuaraan Asia Beregu 2018 - Hasil Undian Membuat Pemain Ini Optimistis Malaysia Bisa Keluar Sebagai Juara Grup)

Pada Kejuaraan Asia Beregu 2018, Jepang tergabung ke dalam Grup B bersama dengan Jepang, Korea Selatan, Nepal, dan Kazakhstan.

Pertandingan pembuka Jepang adalah melawan tim putra Kazakhstan, Selasa (6/2/2018).

Laga melawan tim putra Kazakhstan, dimenangkan oleh Jepang dengan skor 5-0.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : Thestar.com.my
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Europa - Man United Ketemu Si Juara Norwegia, Mees Hilgers Ditantang Jagoan Belgia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136