Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

All England Open 2018 - Marcus/Kevin Adalah Pebulu Tangkis Zaman Now

By Susi Lestari - Minggu, 18 Maret 2018 | 11:23 WIB
 Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, bereaksi setelah memastikan diri ke final All England 2018 dengan mengalahkan Mads Conrad-Petersen/Mads Pieler Kolding (Denmark), 21-11, 21-19 pada laga semifinal yang berlangsung di Arena Birmingham, Inggris, Sabtu (17/3/2018).
BADMINTON INDONESIA
Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, bereaksi setelah memastikan diri ke final All England 2018 dengan mengalahkan Mads Conrad-Petersen/Mads Pieler Kolding (Denmark), 21-11, 21-19 pada laga semifinal yang berlangsung di Arena Birmingham, Inggris, Sabtu (17/3/2018).

Pebulu tangkis ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, seperti tidak pernah berhenti untuk mengharumkan nama Indonesia.

Marcus/Kevin sukses melaju ke partai final setelah mengalahkan wakil Denmark, Mads Conrad-Petersen/Mads Pieler Kolding, dengan skor 21-11, 21-19, pada pertandingan semifinal yang digelar di Birmingham, Inggris, Sabtu (17/3/2018).

Saat berduel melawan pasangan yang memiliki julukan Duo Mads, Marcus/Kevin menampilkan sebuah aksi tak biasa yang mengundang decak kagum para penonton.

Dilansir BolaSport.com dari Twitter, @bwfmedia, aksi Marcus/Kevin berlangsung di gim kedua saat kedudukan berada 5-4 untuk keunggulan Dua Mads.

(Baca Juga: Peringkat Bulu Tangkis Dunia - Fajar/Rian Masuk Jajaran Top 10 Usai Jadi Runner-up German Open 2018)

Saat itu, reli panjang berlangsung dan di tengah reli, Kevin yang raketnya putus tampak pergi ke samping lapangan untuk mengambil raket baru.

Aksi itu terjadi dengan sangat cepat dan meski Kevin sempat menghilang, ternyata dia dan Marcus bisa menambah poin serta berhasil menyamakan kedudukan menjadi 5-5.

Video yang dikeluarkan oleh @bwfmedia itu kemudian di-retweeted oleh akun Twitter resmi PBSI, @INABadminton.

Setelah diunggah lagi oleh @INABadminton, banyak netizen Indonesia yang mengomentari bagaimana gaya bermain Marcus/Kevin.

Kebanyakan para netizen mengomentasi gaya tengil Marcus/Kevin yang diperlihatkan saat menjamu Duo Mads.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : @INABadminton, Twitter.com.com/ @bwfmedia
REKOMENDASI HARI INI

Persib Bandung Harus Bayar Mahal Kemenangan atas Borneo FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X