Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Denmark Bakal Jadi Batu Sandungan untuk Malaysia pada Piala Thomas 2018

By Susi Lestari - Jumat, 23 Maret 2018 | 13:48 WIB
Ketua Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia (BAM), Norza Zakaria.
THESTAR.COM.MY
Ketua Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia (BAM), Norza Zakaria.

Juara bertahan Piala Thomas, Denmark akan menjadi kendala utama tim putra Malaysia dalam upaya mencapai babak perempat final pada putaran final Piala Thomas 2018 yang digelar di Bangkok, Thailand, 20-27 Mei mendatang.

Hasil undian Piala Thomas 2018 menempatkan Malaysia di Grup D bersama Denmark, Aljazair, dan Rusia.

Atas hasil undian tersebut, Presiden Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia (BAM) Datuk Seri Norza Zakaria mengatakan bahwa hal ini menjadi kesempatan untuk balas dendam.

Pada Piala Thomas dua tahun lalu, Denmark berhasil memupus harapan Malaysia untuk melaju ke partai final.

(Baca Juga: 28 Atlet Voli Indonesia Ditangkap Polisi Malaysia Gara-gara Hal Ini)

Kala itu, tim Denmark yang dimotori oleh Viktor Axelsen sukses mencatatkan kemenangan dramatis pada babak semifinal Piala Thomas 2016 dengan skor 3-2 pada pertandingan yang digelar di Kunshan Sports Center, Jumat (20/5/2018).

"Bagi saya, ini adalah hasil undian yang bagus untuk skuat tim putra dibandingkan dengan grup lain. Namun, para pemain tidak boleh terlalu nyaman karena tantangan nyata akan berada di tahap perempat final," kata Norza dikutip BolaSport.com dari NST.

"Saya berharap pelatih dan pemain akan sepenuhnya siap untuk tantangan Piala Thomas kali ini, karena saya ingin mereka bermain dengan kemampuan mereka yang sebenarnya dan membuktikan betapa bagusnya Malaysia," ujar Norza.

Meski berada satu grup dengan Denmark, Norza tetap berpikir realistis tentang target tim putra Malaysia ke depan.

(Baca Juga: Floyd Mayweather Dianggap Cari Mati jika Menantang Conor McGregor Bertarung di UFC)


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Nst.com.my, thestar.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X