Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Caroline Wozniacki Dapat Teror Mengerikan, Begini Tanggapan Pihak Miami Open

By Doddy Wiratama - Minggu, 25 Maret 2018 | 19:54 WIB
Petenis tunggal putri Denmark, Caroline Wozniacki, menjalani laga Indian Wells Masters 2018 melawan Daria Kasatkina (Rusia), di California, Amerika Serikat, Selasa (13/3/2018).
AFP
Petenis tunggal putri Denmark, Caroline Wozniacki, menjalani laga Indian Wells Masters 2018 melawan Daria Kasatkina (Rusia), di California, Amerika Serikat, Selasa (13/3/2018).

Caroline Wozniacki mendapatkan perlakuan tidak menyenangkan saat tampil pada babak 64 besar Miami Open 2018 yang berlangsung Sabtu (24/3/2018) WIB.

Pada saat itu, Caroline Wozniacki tengah bertanding melawan petenis non-unggulan, Monica Puig (Puerto Rico).

Wozniacki pun harus mengaku kalah setelah Puig berhasil memenangkan pertandingan dengan skor akhir 0-6, 6-4, 6-4.

Namun, bukan kekalahan itu saja yang membuat perasaan Caroline Wozniacki tidak senang.

Petenis tunggal putri peringkat dua dunia ini mengaku mendapat teror berlebihan dari sejumlah penonton yang hadir di Crandon Park Tennis Center, Miami, Amerika Serikat.

(Baca Juga : Miami Open 2018 - Dapat Teror Mengerikan, Begini Curhat Caroline Wozniacki)

Mulai dari sebutan tak layak hingga perlakuan kasar harus diterima Wozniacki dan anggota keluarganya yang turut hadir di arena pertandingan.

Caroline Wozniacki pun mencurahkan isi hatinya atas peristiwa tak mengenakkan yang dialami di Miami Open 2018.

Melihat keluhan Caroline Wozniacki tersebut, James Blake (direktur turnamen Miami Open 2018) akhirnya angkat bicara.

Blake mengatakan bahwa pihak penyelenggara, staf WTA, dan juga pihak keamanan tidak melihat maupun mendengar ancaman yang berarti.

"Keamanan dari pemain merupakan prioritas utama kami," kata James Blake dikutip BolaSport.com dari ESPN.

"Namun secara pribadi, saya berpendapat tidak seorang pemain pun yang boleh mendapat ancaman saat bermain di atas lapangan.

James Blake pun berkomitmen untuk memberikan kondisi seaman mungkin untuk pemain yang berlaga di Miami Open 2018.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Doddy Wiratama
Sumber : Espn.com
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Barcelona 2024 -1 Skenario Berhasil, Francesco Bagnaia Manfaatkan Kegugupan Jorge Martin meski Sudah Dilindungi Aleix Espargaro

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X