Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Andre Agassi Resmi Berhenti Tangani Novak Djokovic

By Nugyasa Laksamana - Sabtu, 31 Maret 2018 | 16:04 WIB
Petenis asal Serbia, Novak Djokovic (kiri), berpose sambil mengangkat trofi Australia Terbuka bersama eks petenis asal Amerika Serikat, Andre Agassi, di Melbourne, Australia, 27 Januari 2013.
MANAN VATSYAYANA/AFP
Petenis asal Serbia, Novak Djokovic (kiri), berpose sambil mengangkat trofi Australia Terbuka bersama eks petenis asal Amerika Serikat, Andre Agassi, di Melbourne, Australia, 27 Januari 2013.

Legenda tenis Amerika Serikat, Andre Agassi, telah resmi berhenti melatih eks petenis nomor satu dunia asal Serbia, Novak Djokovic.

Agassi, 47 tahun, mulai menangani peraih 12 gelar grand slam tersebut menjelang turnamen France Open pada tahun lalu.

Berdasarkan penuturan resmi Agassi, keputusannya berpisah dengan Djokovic karena perbedaan pendapat di antara keduanya.

(Baca juga: LeBron James: Saya Pasti Pilih Saya Sendiri Jadi MVP NBA)

"Hanya dengan niat yang baik, saya mencoba untuk membantu Novak," kata Agassi yang dikutip BolaSport.com dari ESPN, Sabtu (31/3/2018).

"Kami terlalu sering tak setuju dalam suatu hal. Namun, saya mengharapkan yang terbaik untuk dia dan semoga bisa terus maju," ucap Agassi menambahkan.


Andre Agassi (kanan) sedang menyaksikan anak asuhnya bertanding melawan Diego Schwartzman pada laga Prancis Terbuka 2017 di Roland Garros, Paris, Prancis, Jumat (2/6/2017).(LIONEL BONAVENTURE/AFP PHOTO)

Selama di bawah asuhan Agassi, Djokovic sempat mencapai babak perempat final Prancis Terbuka 2017 dan Wimbledon 2017.

Namun setelah itu, Djokovic mengalami cedera siku sehingga terpaksa absen dalam berbagai turnamen pada sisa 2017.

(Baca Juga : Miami Open 2018 - Rekor Juan Martin del Potro Terhenti di Tangan Petenis Tuan Rumah)


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Espn.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions Asia - Ronaldo Cetak Gol Nomor 908, Al Nassr Balas Membantai Timnya Hernan Crespo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X