Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Produser Acara TV Pemenang Emmy Awards Ikut Andil di MMA

By Akbar Rosidianto - Senin, 2 April 2018 | 19:06 WIB
Mark Burnett (kanan) berswafoto dengan Charles Jenkins (kiri).
instagram.com/markburnett13
Mark Burnett (kanan) berswafoto dengan Charles Jenkins (kiri).

Mark Burnett produser yang 12 kali memenangi piala Emmy Awards ini ikut ambil bagian pada ajang tarung bebas(MMA), namun bukan sebagai petarung melainkan sebagai investor di Professional Fighters League.

Pihak Professional Figters League (PFL) telah mengumumkan bahwa mereka kedatangan investor baru.

CEO dari PFL, Peter Murray, menyatakan bahwa kedatangan Burnett dalam organisasinya dapat memberi efek positif untuk menyajikan konten.

Murray menerangkan bahwa hal ini disebabkan karena visi dan kreatifitas Burnett yang selama ini menjadi presiden grup MGM dan TV MGM.

PFL yang dulunya dikenal sebagai WSOF memulai musim awal di NBCSN pada 2012 silam.

"Bukan rahasia lagi penonton MMA makin lama makin ramai, dan sekarang PFL mulai terkenal di dunia," kata Burnett dikutip Bolasport.com dari mmajunkie.

"Mereka (PFL) mengangkat olahraga dengan cara yang baru dan saya ingin untuk menjadi salah satu bagian dari mereka," ujar pria berusia 57 tahun ini.

 

Professional Fighters League announces deal with Mark Burnett and MGM Television. #PFL #MMA #WDYFF Read the full press release here: https://bit.ly/2pNQHHk

A post shared by PFL MMA (@pflmma) on

Kerja sama ini akan menyodorkan program tanpa skrip dan konten pendek untuk distribusi lintas platform dari PFL yang ditujukan untuk menjangkau seluruh penggemar MMA di dunia.

Burnett memproduksi beberapa acara TV seperti, "Survivor", "Shark Tank", dan "The Voice".

Presiden MGM grup ini juga pernah membuat acara TV berbasis MMA. Acara tersebut adalah "Bully Beatdown" yang pernah tayang di MTV.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : MMAjunkie.com
REKOMENDASI HARI INI

Tanda-tanda Debutan Juara Dunia Kencang Sudah Terlihat di Motor Aprilia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136