Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini yang Diandalkan Lee Chong Wei untuk Kalahkan Pemain yang Lebih Muda

By Susi Lestari - Kamis, 12 April 2018 | 10:54 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Chong Wei, pada partai perempat final Commonwealth Games 2018 melawan Kanada di Carrara Sports Arena, Gold Coast, Australia, Sabtu (7/4/2018).
WILLIAM WEST/AFP PHOTO
Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Chong Wei, pada partai perempat final Commonwealth Games 2018 melawan Kanada di Carrara Sports Arena, Gold Coast, Australia, Sabtu (7/4/2018).

Sebagai pebulu tangkis, tunggal putra Malaysia, Lee Chong Wei, dapat dikatakan sudah tidak muda lagi.

Tahun ini, peraih gelar juara All England 2017 itu berusia 35 tahun.

Meskipun umurnya tidak lagi muda, pebulu tangkis berkebangsaan Malaysia itu masih memiliki semangat tinggi untuk terus bermain di lapangan.

Saat ini, Lee bahkan menjadi satu-satunya wakil Malaysia di sektor tunggal putra yang berlaga pada Commonwealth Games 2018.

(Baca Juga: China Masters 2018 - Serangan Lawan Sulit Dimatikan, Perjalanan Firman Abdul Kholik Kandas)

Pada turnamen yang mulai digelar di Gold Coast, Queensland, Australia, 4 hingga 15 April ini, Lee ternyata mendapatkan tantangan dari pemain yang lebih muda seperti HS Prannoy dan Kidambi Srikanth dalam kompetisi nomor perorangan.

Mendapat tantangan dari lawan yang lebih muda, Lee tidak pantang menyerah.

"Lawan saya memang lebih muda dan lebih cepat, tetapi saya memiliki pengalaman," kata Lee dikutip BolaSport.com dari The Star.

Jika dilihat dari pengalaman, kemampuan Lee memang tidak perlu diragukan lagi.

Sepanjang berkarier di olahraga tepok bulu ini, Lee pernah menjadi pemain nomor satu dunia dan tiga kali meraih medali perak Olimpiade.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Thestar.com.my
REKOMENDASI HARI INI

Kutukan Rodri Berlanjut, Man City Berubah Jadi Sekumpulan Pemain Mahal Tanpa Arah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X