Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

India Berpeluang Memenangi Banyak Gelar pada Nomor Perorangan Commonwealth Games 2018

By Susi Lestari - Kamis, 12 April 2018 | 12:24 WIB
 Tim bulu tangkis India yang menjuarai bulu tangkis beregu campuran di Commonwealth Games 2018 pada Senin (9/4/2018).
Twitter.com/PMO India
Tim bulu tangkis India yang menjuarai bulu tangkis beregu campuran di Commonwealth Games 2018 pada Senin (9/4/2018).

Pelatih ganda campuran India, Tan Kim Her, percaya Negeri Benua bisa meraih hasil bagus pada nomor perorangan Commonwealth Games 2018.

Sebagai seorang pelatih, Tan dinilai sebagai orang di balik layar atas keberhasilan India menjuarai nomor beregu campuran Commonwealth Games 2018.

Setelah kesuksesan di nomor beregu, Tan yakin India akan mampu meraih hasil bagus di nomor perorangan.

(Baca Juga: China Masters 2018 - Serangan Lawan Sulit Dimatikan, Perjalanan Firman Abdul Kholik Kandas)

Menurut Tan, berdasarkan hasil undian, para pemainnya memiliki peluang bagus untuk memenangkan gelar.

"Kami mempelajari hasil undian. Saya telah memberi tahu para pemain untuk fokus kepada setiap pertandingan dan bermain dengan baik," kata Tan dikutip BolaSport.com dari NST.

Pada kategori perorangan, India memang memiliki pemain-pemain yang bisa diunggulkan.

Di sektor tunggal putra misalnya, India akan bergantung pada dua pemain andalannya, Kidambi Srikanth dan HS Prannoy.

(Baca Juga: Valentino Rossi Tak Perlu Marah Berlebihan kepada Marc Marquez)

Dua pemain itu digadang-gadang mampu menggagalkan ambisi Lee Chong Wei (Malaysia) untuk merebut medali emas di sektor tunggal putra.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Nst.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X