Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

New Zealand Open 2018 - Akbar/Reza Tambah Wakil Merah Putih yang Gugur

By Bayu Nur Cahyo - Kamis, 3 Mei 2018 | 16:52 WIB
Akbar Bintang Cahyono/Moh Reza Pahlevi Isfahani (kanan) di podium Finnish Open 2018 usai menang atas sang kompatriot, Rehan Naufal Kusharjanto/Pramudya Kusumawardana Riyanto, pada Minggu (8/4/2018).
twitter.com
Akbar Bintang Cahyono/Moh Reza Pahlevi Isfahani (kanan) di podium Finnish Open 2018 usai menang atas sang kompatriot, Rehan Naufal Kusharjanto/Pramudya Kusumawardana Riyanto, pada Minggu (8/4/2018).

Pasangan ganda putra Indonesia, Akbar Bintang Cahyono/Moh Reza Pahlevi Isfahani, tersingkir pada babak kedua New Zealand Open 2018 yang berlangsung pada 1-6 Mei.

Akbar/Reza (Indonesia) kalah dari Qiang Tan/Jitting He (China) dengan skor 18-21, 21-18, 13-21, pada laga babak kedua yang berlangsung di North Shore Events Centre, Auckland, Selandia Baru, Kamis (3/5/2018), Kamis (3/5/2018).

Gim pertama berlangsung cukup sengit di mana kedua pemain saling berebut angka.

Saat skor masih sama kuat 15-15, wakil China menambah gencar serangannya.

Alhasil, pasangan Akbar/Reza mampu ditekan wakil China tersebut hingga mendekat 17-19.

(Baca juga: Keterlaluan! Penyanyi Amerika Serikat Sebabkan Kericuhan di Laga Toronto Raptors Vs Cleveland Cavaliers)

Akbar/Reza yang tidak mampu mengambil inisiatif serangan membuat wakil China memenangi gim ini.

Gim kedua dilanjutkan dengan angka pertama yang dicetak oleh Akbar/Reza melalui pengembalian apik dari servis wakil China.

Akbar/Reza pun semakin menjauh dengan strategi bombardir pada gim kedua dan bahkan pasangan ganda putra Indonesia itu mampu unggul jauh hingga 9-2.

Menjelang jeda interval gim kedua, Akbar/Reza mampu unggul jauh dengan skor 11-4.

(Baca juga: Pebalap Ini Ungkap Alasan Tolak Pindah ke Tim Yamaha)

Akan tetapi, keseruan terjadi saat pasangan Akbar/Reza tidak mampu menutup gim kedua dengan cepat dan kedua kubu menjadi hampir sama kuat 19-18.

Akbar/Reza pada akhirnya mampu memenangkan gim kedua dengan skor 21-18 dan memaksa pertandingan mencapai tiga gim.

Namun, akhirnya pasangan Akbar/Reza harus rela menerima hasil kalah atas Quang Tan/Jitting He karena gim ketiga kalah dengan skor 13-21.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : tournamentsoftware.com
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136