Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ratchanok Intanon Ternyata Idolakan Legenda China yang Gagalkan Maria Kristin Raih Emas di Olimpiade

By Any Hidayati - Selasa, 15 Mei 2018 | 23:37 WIB
Dari kiri ke kanan, Maria Kristin (Indonesia), Zhang Ning (China) dan Xie Xingfang (China) di podium Olimpiade Beijing 2008
BWF Badminton
Dari kiri ke kanan, Maria Kristin (Indonesia), Zhang Ning (China) dan Xie Xingfang (China) di podium Olimpiade Beijing 2008

Meski menyandang status sebagai pebulu tangkis tunggal putri elite dunia, Ratchanok Intanon ternyata tetap memiliki idola dan panutan di dunia bulu tangkis.

Pemain tunggal putri andalan Thailand tersebut mengaku adalah penggemar salah satu legenda tunggal putri China.

"Di bulu tangkis saya mengidolakan Zhang Ning," ujar Intanon seperti dikutip BolaSport.com dari Badminton Unlimited.

Menurut pemain kelahiran 1995 tersebut, Zhang adalah sosok pemain yang luar biasa.

"Zhang Ning adalah pemain senior tetapi gaya bermainnya sangat dasar dan efektif," lanjut Intanon.

(Baca Juga: Ini Daftar Lengkap Calon Lawan Srikandi Indonesia di Grup D Piala Uber 2018)

Zhang Ning adalah tunggal putri yang menghentikan asa wakil Indonesia, Maria Kristin, untuk melaju ke final dan merebut medali emas pada Olimpiade Beijing 2008.

Kala itu, Zhang menang 21-15, 21-15 atas Maria pada babak empat besar.

Zhang sendiri akhirnya sukses meraih medali emas seusai menang 21-12, 10-21, 21-18 atas sang kompatriot, Xie Xingfang.

Namun, Zhang memutuskan untuk pensiun sesaat setelah Olimpiade Beijing usai yaitu pada November 2008.


Skuat Thailand di Piala Thomas dan Uber 2018(badmintonthai.or.th)

Alhasil, Intanon belum sempat bertarung langsung dengan sang idola di arena bulu tangkis karena saat itu ia masih junior.

Intanon sukses menjadi kampiun Kejuaraan Dunia Junior selama tiga tahun beruntun setahun setelah sang idola pensiun yaitu pada 2009, 2010, 2011.

Kesuksesan Intanon di level junior kemudian berlanjut hingga level senior hingga kini menjadi tulang punggung Thailand di sektor tunggal putri.

Ratchanok Intanon dipastikan menjadi motor utama skuat putri Thailand yang menjadi tuan rumah dari ajang Piala Thomas dan Uber 2018 pada 20-27 Mei mendatang.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : bwdmintonworld.tv
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Barcelona 2024 -1 Skenario Berhasil, Francesco Bagnaia Manfaatkan Kegugupan Jorge Martin meski Sudah Dilindungi Aleix Espargaro

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X