Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Thomas 2018 - Indonesia Ungguli Malaysia 2-1 Berkat Kemenangan Jonatan Christie

By Nugyasa Laksamana - Kamis, 24 Mei 2018 | 22:09 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie, bereaksi pada partai ketiga penyisihan terakhir Grup B Piala Thomas 2018 melawan Korea Selatan di Impact Arena, Bangkok, Thailand, Rabu (23/5/2018).
BADMINTON INDONESIA
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie, bereaksi pada partai ketiga penyisihan terakhir Grup B Piala Thomas 2018 melawan Korea Selatan di Impact Arena, Bangkok, Thailand, Rabu (23/5/2018).

Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie, berhasil membawa Indonesia unggul 2-1 atas Malaysia pada laga perempat final Piala Thomas 2018.

Berlaga di Impact Arena, Bangkok, Thailand, Kamis (24/5/2018), Jonatan Christie sukses meraih kemenangan rubber game 21-15, 11-21, 21-13 atas Lee Zii Jia dalam tempo 48 menit.

(Baca juga: Piala Uber 2018 - Tim Putri Gugur, Begini Komentar Susy Susanti)

Gim pertama berjalan cukup mulus bagi kubu Indonesia. Sempat bergantian memimpin, laga akhirnya didominasi oleh Jonatan setelah interval.

Melonjaknya performa Jonatan terbukti melalui empat poin beruntun yang ia torehkan hingga membuatnya unggul 17-10 atas Lee.

Sejak itu, Jonatan tak terbendung lagi. Gim pertama pun berhasil dia menangi dengan skor 21-15.

Memasuki gim kedua, penampilan Jonatan terbilang mengendur. Laga memang sempat berlansung ketat pada fase awal, tetapi kemudian Lee mampu mengontrol permainan.

Jelang interval, Lee berhasil menorehkan lima angka beruntun dan mecatatkan keunggulan 10-4 atas Jonatan.

Penempatan shuttlecock yang baik dari Lee membuat Jonatan cukup kerepotan dalam melakukan antisipasinya.

Lee beberapa kali memang melakukan kesalahan. Pukulannya kerap tak mengenai sasaran sehingga memberikan poin untuk Jonatan.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165

TERPOPULER

Close Ads X