Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Uber 2018 - Akane Yamaguchi dan Bisikan Pelatih yang Memotivasi Nozomi Okuhara pada Partai Penentuan

By Delia Mustikasari - Sabtu, 26 Mei 2018 | 19:40 WIB
Tim putri Jepang berpose di podium seusai memastikan diri sebagai juara Piala Uber 2018 dengan mengalahkan Thailand, 3-0 pada babak final yang berlangsung di Impact Arena, Bangkok, Thailand, Sabtu (26/5/2018).
ROMEO GACAD/AFP PHOTO
Tim putri Jepang berpose di podium seusai memastikan diri sebagai juara Piala Uber 2018 dengan mengalahkan Thailand, 3-0 pada babak final yang berlangsung di Impact Arena, Bangkok, Thailand, Sabtu (26/5/2018).

Tim putri Jepang mengakhiri puasa gelar selama 37 tahun seusai menjadi kampiun pada turnamen Piala Uber 2018 dengan mengalahkan Thailand, 3-0.

Pebulu tangkis tunggal putri nomor sembilan dunia, Nozomi Okuhara menjadi pahlawan kemenangan tim setelah menjadi penyumpang poin ketiga bagi Jepang pada final yang berlangsung di Impact Arena, Bangkok, Thailand, Sabtu (26/5/2018).

Okuhara yang turun pada partai ketiga setelah Jepang dalam posisi memimpin 2-0 atas Thailand, menang dengan skor 21-12, 21-9 atas Nitchaon Jindapol.

Poin sebelumnya, didapat oleh Akane Yamaguchi, 21-15, 21-19 atas Ratchanok Intanon.

Pasangan Yuki Fukushima/Sayaka Hirota yang menghentikan perlawanan pasangan kombinasi baru Thailand, Jongkolphan Kititharakul/Puttita Supajirakul, 21-18, 21-12 menjadi angka kedua bagi Jepang.

Bagi Jepang, ini merupakan Piala Uber keenam setelah mereka meraihnya pada 1966, 1969, 1972, 1978, dan 1981.

(Baca juga: Piala Uber 2018 - Jepang Bayar Penantian Selama 37 Tahun)

Okuhara mengaku bangga dengan keberhasilan tim setelah penantian yang panjang untuk kembali memboyong Piala Uber ke Negeri Sakura.

"Pembicaraan ringan dengan pelatih kepala kami (Park Joo-bong) membuat semuanya berbeda. Dia mengatakan kepada kami bahwa penggemar Thailand akan ada dengan kekuatan penuh dan dia menyarankan kami untuk fokus pada permainan," kata Okuhara.

Okuhara juga termotivasi dengan performa rekan satu timnya, Yamaguchi yang merupakan peringkat kedua dunia ini saat berhadapan dengan Intanon.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Thestar.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X