Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

NBA Finals 2018 - LeBron James Masih Sangat Terpukul dengan Hasil Gim Pertama

By Doddy Wiratama - Minggu, 3 Juni 2018 | 15:33 WIB
LeBron James saat menjalani sesi latihan di Oracle Arena pada Sabtu (2/6/2018) waktu setempat untuk persiapan laga kedua NBA Finals 2018.
twitter.com/cavs
LeBron James saat menjalani sesi latihan di Oracle Arena pada Sabtu (2/6/2018) waktu setempat untuk persiapan laga kedua NBA Finals 2018.

 Cleveland Cavaliers harus menerima kekalahan menyesakkan dari Golden State Warriors pada seri pertama laga NBA Finals 2018, Kamis (31/5/2018) waktu Amerika Serikat atau Jumat pagi WIB.

Bertandang ke Oracle Arena, Cleveland Cavaliers sebenarnya berpeluang mengunci kemenangan pada kuarter keempat.

Namun peluang itu pupus karena kegagalan George Hill mengeksekusi free throw dan keputusan (yang dinilai) keliru dari JR Smith dalam memanfaatkan posession terakhir.

Usai kejadian itu, mental pemain Cavaliers tampak terpukul dan berpengaruh pada penampilan mereka saat laga dilanjutkan ke babak overtime.

LeBron James dkk pada akhirnya harus mengakui keunggulan Golden State Warriors yang memenangi laga itu dengan skor akhir 124-114.

(Baca Juga : LeBron James Tinggalkan Konferensi Pers Seusai Ditanya soal Aksi JR Smith)

Beberapa hari berselang, LeBron James mengaku bahwa hasil yang diperolehnya pada seri pertama laga NBA Finals 2018 merupakan salah satu kekalahan yang paling menyesakkan.

Hal itu diungkapkan James pada sesi konferensi pers usai menjalani sesi latihan di Oracle Arena, Sabtu (2/6/2018) waktu setempat atau Minggu WIB.

"Itu salah satu kekalahan paling berat sepanjang karier saya karena segala hal sebenarnya berlangsung dengan baik, termasuk cara bermain kami," kata LeBron James dikutip BolaSport.com dari ESPN.

"Itu adalah hari yang berat tidak hanya untuk George Hill dan saya, tapi juga bagi seluruh anggota tim," tutur pemain 33 tahun tersebut.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : Espn.com
REKOMENDASI HARI INI

Gol Ke-911 Cristiano Ronaldo Tak Cukup Jadi Penyelamat, Eks Real Madrid dan Barcelona Bikin Al Nassr Kalah Perdana

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X