Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sebelum Pensiun, Liliyana Natsir Ditantang Mantan Ganda Putra Nomor 1 Dunia Lakukan Hal Ini

By Ananda Lathifah Rozalina - Selasa, 10 Juli 2018 | 17:29 WIB
Pebulu tangkis ganda campuran Indonesia, Liliyana Natsir (tengah), berpose dengan sang ibu (kiri) dan saudaranya saat sesi konferensi pers di Indonesia Open 2018, di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (7/7/2018).
NUGYASA LAKSAMANA/BOLASPORT.COM
Pebulu tangkis ganda campuran Indonesia, Liliyana Natsir (tengah), berpose dengan sang ibu (kiri) dan saudaranya saat sesi konferensi pers di Indonesia Open 2018, di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (7/7/2018).

Pebulu tangkis ganda campuran Indonesia, Liliyana Natsir diketahui berencana pensiun tahun ini.

Liliyana direncanakan pensiun usai berkompetisi bersama Tontowi Ahmad di Asian Games 2018 yang berlangsung di Indonesia.

Namun, rupanya sebelum pensiun, Liliyana mendapatkan sebuah tantangan dari mantan ganda putra nomor satu dunia, Hendra Setiawan.

Liliyana ditantang untuk berpatner dengan Hendra sebagai ganda campuran di lapangan sebelum srikandi Indonesia itu pensiun.

(Baca juga : Makan Bareng Wakapolri, Tingkah Marcus Fernaldi Bikin Netizen Salah Fokus)

Hal tersebut di sampaikan Hendra di kolom komentar unggahan Liliyana, Senin (9/7/2018).


unggahan Liliyana , Senin (9/7/2018) yang dikomentari Hendra Setiawan (instagram.com/Natsirliliyana)

"Congrats Tet, sebelum pensiun bolehlah sekali-kali partner," tulis Hendra.

Menanggapi pernyataan Hendra tersebut, Liliyana pun mengiyakan.

"Siap yukslah hahaha, " jawab Liliyana.

Meski telah saling menyanggupi, masih belum diketahui kapan duet langka ini akan benar-benar terwujud di lapangan.


Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : Instagram.com/natsirliliyana
REKOMENDASI HARI INI

Klasemen Liga Champions - Liverpool di Puncak Tanpa Cela, AC Milan Bangkit ke Zona Aman

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X