Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Chou Tien Chen Berharap Gelar Singapore Open Jadi Dasar Raih Kesuksesan pada Kejuaraan Dunia 2018

By Delia Mustikasari - Senin, 23 Juli 2018 | 19:01 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Taiwan Chou Tien Chen, melambaikan tangan di atas podium sebelum menerima trofi sebagai juara Singapore Open di Singapore Indoor Stadium, Minggu (22/7/2018).
ROSLAN RAHMAN/AFP PHOTO
Pebulu tangkis tunggal putra Taiwan Chou Tien Chen, melambaikan tangan di atas podium sebelum menerima trofi sebagai juara Singapore Open di Singapore Indoor Stadium, Minggu (22/7/2018).

Pebulu tangkis tunggal putra Taiwan, Chou Tien Chen, berharap kemenangan pada Singapore Open 2018 menjadi dasar untuk meraih kesuksesan pada Kejuaraan Dunia 2018 yang digelar di Nanjing, China, 30 Juli-5 Agustus.

Chou menjadi pemenang setelah menaklukkan rekan senegara, Hsu Jen Hao, 21-13, 21-13 pada final yang berlangsung di Singapore Indoor Stadium, Minggu (22/7/2018).

Bagi Chou, ini merupakan gelar pertama pada turnamen level BWF World Tour Super 500 atau setara superseries.

Kali terakhir, Chou meraih titel pada 2014.

Pemain berusia 28 tahun itu mengklaim kemenangannya akan memberinya kepercayaan diri dalam perburuan keping medali emas pada Kejuaraan Dunia 2018.

"Sudah empat tahun. Ini waktu yang cukup lama sejak saya terakhir meraih kemenangan. Jadi, ini adalah terobosan," kata Chou seperti dilansir BolaSport.com dari Insidethegames.

(Baca juga: Komentar Susy Susanti Setelah Indonesia Raih Empat Medali pada Kejuaraan Asia Junior 2018)

"Saya merasa bahwa kemampuan saya telah meningkat dan saya bisa memenangi lebih banyak gelar," ujar Chou.

Setelah kejuaraan dunia, Chou juga akan mengikuti Asian Games 2018 yang dijadwalkan digelar di Jakarta dan Palembang pada 18 Agustus hingga 2 September mendatang.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : insidethegames.biz
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Sabar/Reza Ganyang Unggulan Malaysia, Ganda Putra Indonesia Punya Wakil pada Semifinal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X