Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Efek Mesut Oezil Pensiun, Ratusan Penggemar Melakukan Demo di Kota Berlin

By Eko Isdiyanto - Senin, 30 Juli 2018 | 10:34 WIB
Pemain Arsenal, Mesut Oezil, merayakan gol ke gawang Paris Saint-Germain dalam laga International Champions Cup 2018 pada 28 Juli 2018.
BOBBY ARIFIN/TABLOID BOLA
Pemain Arsenal, Mesut Oezil, merayakan gol ke gawang Paris Saint-Germain dalam laga International Champions Cup 2018 pada 28 Juli 2018.

Para penggemar Mesut Oezil di Jerman gelar kampanye untuk mendukung pemain Arsenal yang mendapat perlakuan rasialis.

Ratusan penggemar Mesut Oezil di Jerman turun ke jalan untuk melakukan aksi kampanye membela mantan pemain timnas Jerman yang menerima perlakuan rasialisme.

Dilansir BolaSport.com dari Daily Mail, mereka berkumpul di Berlin pada Minggu (29/7/20218) dengan mengenakan jersey milik Mesut Oezil bertuliskan "Saya Oezil".

(Baca juga: Gaya Marc Marquez saat Nikmati Libur Paruh Musim MotoGP)

Pada aksinya itu para penggemar juga membawa bendera negara Turki yang disandingkan dengan bendera Jerman.

Menurut mereka, Oezil tidak hanya mendapat perlakuan rasialis, tetapi dia juga diperlakukan diskriminatif oleh beberapa media di Jerman dan Asosiasi Sepak Bola Jerman (DFB).

(Baca juga: Liburan Bersama Kekasih, Jordan Pickford Lakukan Aktifitas Ekstrem)

Aksi yang kampanye yang mereka lakukan juga merupakan bentuk kesadaran masyarakat agar tidak melakukan perbuatan rasialisme.

Seperti yang diketahui bahwa gelandang Arsenal memutuskan untuk pensiun dari timnas Jerman sebagai bentuk kekecewaan atas sikap rasialis dari beberapa masyarakat di Jerman.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Berbagai sumber
REKOMENDASI HARI INI

Ducati Sengaja Tutupi Seluk Beluk Desmosedici GP25 dari Fabio Di Giannantonio karena Misi Khusus

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X