Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Harian Kompas Gelar Festival Fotografi Bertajuk Sportscapes

By Wisnu Nova Wistowo - Rabu, 1 Agustus 2018 | 05:55 WIB
Acara pembukaan Festival Fotografi Kompas betajuk Sportscapes, dihadiri Menteri Komunikasi dan Informatika, Rudiantara, dan Menteri Pemuda dan Olahraga, Imam Nahrawi.
WISNU NOVA/BOLASPORT.COM
Acara pembukaan Festival Fotografi Kompas betajuk Sportscapes, dihadiri Menteri Komunikasi dan Informatika, Rudiantara, dan Menteri Pemuda dan Olahraga, Imam Nahrawi.

 Besarnya gairah publik terhadap dunia olahraga di Tanah Air dalam menyongsong Asian Games 2018, harian Kompas menghadirkan Festival Fotografi Kompas (FFK) bertajuk Sportscapes yang berlangsung 31 Juli hingga 5 Agustus 2018.

FFK dijadikan sebagai perayaan momentum emas bangsa Indonesia melalui bahasa fotografi demi kebangkitan dunia olahraga Indonesia, mengulang kesuksesan Asian Games 1962 yang juga digelar di Tanah Pertiwi.

Tahun ini, sebanyak 40 cabang olahraga dan lebih dari 400 nomor/disiplin akan dipertandingan di Jakarta dan Palembang mulai 18 Agustus hingga 2 September 2018.

Sportscapes menjadi tema besar perhelatan FFK 2018, seiring dengan agenda utama FFK 2018, yakni pameran foto olahraga dan peluncuran buku berjudul Sportscapes.

(Baca juga: Inilah 2 Nama yang Diharapkan Nadal Bisa Menjadi Penggantinya dan Federer)

Sebuah buku setebal 236 halaman dengan 198 foto olahraga karya 24 fotografer lintas generasi harian Kompas.

Pameran foto juga dihiasi sekitar 80 bingkai foto, cuplikan dari buku Sportscapes.

Pemimpin Redaksi Harian Kompas, Budiman Tanuredjo, menyampaikan bahwa penerbitan buku Sportscapes merupakan kontribusi harian Kompas kepada bangsa Indonesia untuk terus belajar dari masa lalu, khususnya para pembina olahraga.

"Masa lalu yang bergerak dihentikan oleh fotografer Kompas, diterbitkan di harian Kompas, kemudian dibukukan. Dari masa lalu itulah, kita bisa selalu melihat proses di balik peristiwa olahraga, kemudian menerawang masa depan olahraga kita," tulisnya dalam kata pengantar Sportscapes.


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Asnawi Dicoret, Si Kembar Yakob Sayuri-Yance Sayuri Kembali, Ini Skuad Timnas Indonesia untuk Lawan Jepang dan Arab Saudi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X