Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mesut Oezil Ingin Belajar secara Langsung dari Pemenang FIFA eWorld Cup 2018

By Verdi Hendrawan - Selasa, 7 Agustus 2018 | 04:57 WIB
Pemain Arsenal, Mesut Oezil, merayakan gol ke gawang Paris Saint-Germain dalam laga International Champions Cup 2018 pada 28 Juli 2018.
BOBBY ARIFIN/TABLOID BOLA
Pemain Arsenal, Mesut Oezil, merayakan gol ke gawang Paris Saint-Germain dalam laga International Champions Cup 2018 pada 28 Juli 2018.

Gelandang Arsenal, Mesut Oezil, mengaku tertarik mempelajari gim FIFA dari atlet eSports asal Arab Saudi yang memenangi FIFA eWorld Cup 2018, Mosaad 'Msdossary' Aldossary.

Pada final FIFA eWorld Cup 2018, Mosaad 'Msdossary' Aldossary sukses menjadi juara seusai mengalahkan atlet eSports asal Belgia, Stefano 'StefanoPinna' Pinna, di The O2, London, Inggris, Sabtu (4/8/2018).

Mosaad 'Msdossary' Aldossary melaju ke final setelah merajai bracket XboX One, sedangkan Stefano 'StefanoPinna' Pinna tiba di partai puncak dengan memenangi bracket PlayStation 4.


Atlet eSports asal Arab Saudi, Mosaad 'Msdossary' Aldossary, sukses menjuarai FIFA eWorld Cup 2018 seusai mengalahkan atlet eSports Belgia, Stefano 'StefanoPinna' Pinna, dalam laga final di The O2, London, Inggris, Sabtu (4/8/2018).(EASPORTSFIFA)

Dalam pertandingan final, mereka mesti mencicipi kedua konsol secara bergantian, di mana konsol pertama yang digunakan adalah PS4.

(Baca Juga: Tambal Posisi Cristiano Ronaldo, Pelatih Anyar Real Madrid Harus Coba Formasi yang Ia Tak Suka)

Memainkan PS4 pada leg pertama rupanya bukan hal yang sulit bagi 'Msdossary'.

Terbukti, 'Msdossary' sukses menumbangkan 'StefanoPinna' dua gol tanpa balas melalui gol yang diborong oleh Ronaldo Luis Nazario de Lima.

Kemenangan tersebut membuat 'Msdossary' tampak lebih tenang karena pada leg kedua memakai XboX One, yang notabene platform andalannya.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : twitter.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
24
57
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Osasuna
24
32
8
Real Sociedad
23
31
9
Girona
24
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
24
54
3
Atalanta
25
51
4
Lazio
25
46
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X