Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Magelang Big Fights 2018 - Pelipis Roy Muklis Berdarah, Duel Dihentikan

By Minggu, 12 Agustus 2018 | 15:45 WIB
Peraih Sabuk Emas Walikota Magelang: Kelas ringan yunior 8 ronde: Alfius Maufani (Dirgantara Boxing Camp Yogyakarta) menang angka atas Master Suro (Master Cup Magelang).
MAGELANG BIG FIGHTS
Peraih Sabuk Emas Walikota Magelang: Kelas ringan yunior 8 ronde: Alfius Maufani (Dirgantara Boxing Camp Yogyakarta) menang angka atas Master Suro (Master Cup Magelang).

BOLASPORT.com – Pertarungan tinju kelas ringan 12 ronde yang mempertemukan Isack Letidena melawan Roy Mukhlis terpaksa dihentikan. 

 

Pelipis Roy mengalami pendarahan akibat benturan dengan kepala Isack dalam pertarungan tinju Magelang Big Fights di GOR Samapta, Magelang, Sabtu (11/8/2018). 

Pertarungan itu sesungguhnya menjadi puncak dari Magelang Big Fights. Pada ronde pertama, mereka sudah bertarung ketat. Hanya menjelang akhir ronde kedua, kepala Isack yang masuk ke pertahanan lawan membentur pelipis Mukhlis yang langsung mengucurkan darah.

"Saya menyesalkan insiden itu. Kepala saya menunduk saat melayangkan pukulan. Saat mengangkat kepala, ternyata mengenai pelipis Mukhlis. Wasit pun terpaksa menghentikan pertarungan. Padahal, saya sudah yakin menang. Dia agak lambat dan saya sudah bis menekan dia," ujar Isack.

Wasit Djufrison Pontoh menghentikan pertandingan pada ronde kedua setelah Mukhlis terluka akibat benturan. Karena baru berjalan dua ronde, pertandingan dinyatakan seri.

Di pertarungan lain yang memperebutkan Sabuk Emas Walikota Magelang di kelas ringan junior, Alfius Maufani dari Dirgantara BCTNI AU Yogyakarta menang angka atas Master Suro dari Master Camp Magelang.

Namun, Master Suro yang memiliki peringkat lima nasional ini sempat protes atas kekalahannya.

(Baca juga: Richard Mainaky Sudah Siapkan Pasangan Baru jika Liliyana Natsir dan Debby Susanto Pensiun)

Milasari Anggraini selaku promotor mengaku puas dengan penyelenggaraan event tinju perdananya tersebut. Dia juga merencanakan kembali menggelar kejuaraan tinju amatir dan profesional di kota lain.

"Kami bersyukur kejuaraan berjalan lancar. Meski demikian, kami tetap akan melakukan evaluasi. Rencananya, kami akan menggelar event serupa di kota yang berbeda. Kami memang ingin menumbuhkan kegairahan olah raga tinju di daerah-daerah," ucap Milasari.

Hasil lengkap Magelang Big Fights:

1. Sabuk KTPI: Kejuaraan Indonesia kelas ringan 12 ronde: Roy Mukhlis (UBS Boxing Camp Surabaya) berakhir tanpa pemenang melawan Isack Letidena (Kolana Batulolang Boxing Camp Jakarta)

Wasit Djufrison Pontoh menghentikan pertandingan pada ronde kedua, setelah Mukhlis terluka akibat benturan.

2. Sabuk Emas Walikota Magelang: Kelas ringan yunior 8 ronde: Alfius Maufani (Dirgantara Boxing Camp Yogyakarta) menang angka atas Master Suro (Master Cup Magelang)

3. Sabuk Emas Bupati Purworejo: Kelas welter yunior 8 ronde: Roy Raharjo (Bayu Boxing Camp Sukoharjo) menang angka atas Hendy Luis (Algojo Boxing Camp Gunungkidul)

4. Kelas bulu 6 ronde: Jufri Kakahure (Aquase Boxing Camp Tangerang) menang TKO ronde 3 atas Kino Bagelen (Wangunrejo Boxing Camp Purworejo)

5. Kelas bantam 6 ronde: Yohannis Tatul (Dirgantara Boxing Camp Yogyakarta) menang TKO ronde 2 atas Pradatiya Alfarez (Wizon Boxing Camp Banjarnegara)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

LIVE - Maarten Paes Blunder Fatal, Timnas Indonesia Tertinggal 0-3 dari Jepang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X