Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sudah Alami 2 Nasib Baik, Pelatih Timnas U-23 Vietnam Masih Tak Senang karena Hal Ini

By Ananda Lathifah Rozalina - Selasa, 14 Agustus 2018 | 21:35 WIB
Pemain timnas U-23 Vietnam, Nguyen Cong Phuong dan Nguyen Quang Hai saat bertanding melawan Pakistan pada ajang Asian Games 2018, Selasa (14/8/2018) di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang,
webthethao.vn
Pemain timnas U-23 Vietnam, Nguyen Cong Phuong dan Nguyen Quang Hai saat bertanding melawan Pakistan pada ajang Asian Games 2018, Selasa (14/8/2018) di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang,

Timnas U-23 Vietnam seolah mengalami banyak nasib baik dan keberuntungan pada laga perdana penyisihan grup D Asian Games 2018.

Usaha yang dilakukan timnas U-23 Vietnam selama ini berbuah manis kala menghadapi Timnas U-23 Pakistan, Selasa (14/8/2018).

Bertanding di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Timnas U-23 Vietnam memperoleh kemenangan telak 3-0.

Tak cuma kemenangan telak, berkat hasil tersebut Vietnam sukses memuncaki klasemen sementara grup D dan mengungguli Jepang yang berpredikat sebagai salah satu tim raksasa Asia.

Pasalnya, Jepang yang menjalani laga setelah Vietnam hanya meraih kemenangan tipis 1-0 dari Nepal.

Hasil ini membuat Jepang kalah jumlah gol dan gagal menggeser Vietnam.

(Baca juga : Deretan Pemain Liga Inggris yang Lolos Wajib Militer, Mungkinkah Son Heung-min Selanjutnya?)

Sudah mendapatkan dua nasib baik dengan menang dan merajai klasemen sementara, pelatih Timnas U-23 Vietnam Park Hong-Seok rupanya masih merasa tak senang.

Dilansir Bolasport.com dari sport5.v.n, pelatih Vietnam itu merasa tak senang akan performa tim yang ditunjukkan pada laga kali ini.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Idolanya Dapat Suara Terbanyak dalam Voting All Star, Megawati Tetap Masuk meski Kalah dalam Peringkat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X