Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Usai Timnasnya Ditumbangkan, Perdana Menteri Korea Selatan Sampaikan Ini pada Menpora Malaysia

By Ananda Lathifah Rozalina - Senin, 20 Agustus 2018 | 19:04 WIB
Gelandang timnas U-23 Korea Selatan, Seung-Gyu Han, saat berebut bola dengan bek timnas U-23 Malaysia, Dominic Tan, di perempat final Piala Asia U-23 2018 di Stadion Khunsan, China, Sabtu (20/1/2018).
DOK. AFC
Gelandang timnas U-23 Korea Selatan, Seung-Gyu Han, saat berebut bola dengan bek timnas U-23 Malaysia, Dominic Tan, di perempat final Piala Asia U-23 2018 di Stadion Khunsan, China, Sabtu (20/1/2018).

Timnas U-23 Korea Selatan mengalami hasil tak terduga di laga kedua penyisihan grup E.

Tergabung bersama Kirgistan, Bahrain, dan Malaysia, Korea Selatan digadang sebagai tim paling superior.

Namun, dugaan tersebut justru patah kala timnas U-23 Korea Selatan ditumbangkan timnas U-23 Malaysia, Jumat (17/8/2018).

Kekalahan ini membuat Korea Selatan gagal memastikan diri lolos ke babak 16 besar dan harus berjuang di laga terakhir penyisihan grup melawan Kirgistan, Senin (20/8/2018).

(Baca juga : Jangan Dilewatkan! 7 Potret Anna Bulanova, Atlet Cantik Kirgistan yang Bikin Publik Dunia Maya Heboh)

Uniknya, meski timnasnya dikalahkan Malaysia, perdana menteri Korea Selatan, Lee Nak-yeon, ternyata tetap berlapang dada.

Kala bertemu Menpora Malaysia, Syed Saddiq Abdul Rahman, Lee dengan lapang dada mengucapkan selamat kepada timnas U-23 Malaysia.

 

A post shared by Syed Saddiq (@syedsaddiq) on

"‪Bersama Perdana Menteri Korea Selatan.‬ Dia mengucapkan selamat kepada skuad Harimau Muda yang berhasil menundukkan Korea Selatan," tulis Syed.

Kendati mendapat ucapan selamat langsung dari sang perdana menteri Korea Selatan, Syed tampaknya ingin timnas U-23 Malaysia tetap waspada.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : instagram.com/syedsaddiq

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X