Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas U-23 Indonesia Tersingkir, Stefano Lilipaly: Tim Terbaik Tidak Selalu Menang

By Rara Ayu Sekar Langit - Sabtu, 25 Agustus 2018 | 15:44 WIB
  Selebrasi gelandang timnas U-23 Indonesia, Stefano Lilipaly,  seusai mencetak gol dalam pertandingan babak 16 besar sepak bola Asian Games 2018 melawan Uni Emirat Arab di Stadion Wibawa Mukti, Jumat (24/8/2018).
HERKA YANIS/TABLOID BOLA
Selebrasi gelandang timnas U-23 Indonesia, Stefano Lilipaly, seusai mencetak gol dalam pertandingan babak 16 besar sepak bola Asian Games 2018 melawan Uni Emirat Arab di Stadion Wibawa Mukti, Jumat (24/8/2018).

Timnas U-23 Indonesia harus tersingkir dari sepak bola Asian Games 2018 seusai kalah dari timnas U-23 Uni Emirat Arab, Jumat (24/8/2018).

Pada laga yang dilangsungkan di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Kabupaten Bekasi, skuat Garuda Muda mampu menyamakan kedudukan menjadi 2-2 pada menit tambahan tepatnya ke-90+5'.

Indonesia kalah 3-4 dalam drama adu penalti dengan UEA.

(Baca juga: Tiga Kesedihan Luis Milla yang Diungkap Pasca Pertandingan Melawan Timnas U-23 Uni Emirat Arab)

Seusai kekalahan tersebut, Stefano Lilipaly mengungkapkan perasaan melalui akun Instagram pribadinya, Sabtu (25/8/2018).

Gelandang Indonesia berstatus pemain naturalisasi ini mengucapkan terima kasih kepada seluruh pengisi skuat Garuda Muda.

(Baca juga: Sepak Bola Asian Games 2018 - Ratu Tisha Tegang dan Pilih Agak Minggir)

"Teman teman dan pelatih ofisial, terima kasih untuk semua waktu yang telah kita lewati bersama, buat saya sangat luar biasa bisa melewati waktu bersama kalian," tulis Lilipaly.

Pemain Bali United itu berpesan tentang kekalahan yang timnas U-23 Indonesia dapatkan.


Editor : Estu Santoso
Sumber : instagram.com/stefanolilipaly/
REKOMENDASI HARI INI

Zhejiang FC Vs Persib - Bojan Hodak: David da Silva Pasti Main tetapi...

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
8
18
3
Atlético Madrid
8
16
4
Villarreal
8
15
5
Athletic Club
8
14
6
Mallorca
8
14
7
Osasuna
8
14
8
Real Betis
8
12
9
Rayo Vallecano
8
10
10
Celta Vigo
8
10
Klub
D
P
1
Napoli
6
13
2
Juventus
6
12
3
Milan
6
11
4
Inter
6
11
5
Torino
6
11
6
Empoli
6
10
7
Lazio
6
10
8
Udinese
6
10
9
Roma
6
9
10
Como
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X