Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pencak Silat Asian Games 2018 - Gagal Raih Emas, Pesilat Malaysia Kecewa dengan Juri

By Bagas Reza Murti - Senin, 27 Agustus 2018 | 18:19 WIB
Pesilat Malaysia, Jamari Mohd Al Jufferi saat ia memutuskan untuk mengundurkan diri dalam final kelas tarung kategori E:65-70kg di Padepokan Pencak Silat Taman Mini Indonesia Indah pada Senin (27/8/2018).
stadiumastro.com
Pesilat Malaysia, Jamari Mohd Al Jufferi saat ia memutuskan untuk mengundurkan diri dalam final kelas tarung kategori E:65-70kg di Padepokan Pencak Silat Taman Mini Indonesia Indah pada Senin (27/8/2018).

Pesilat Malaysia, Jamari Mohd Al Jufferi menyatakan kecewa dengan juri saat ia memutuskan untuk mengundurkan diri dalam final kelas tarung kategori E:65-70kg di Padepokan Pencak Silat Taman Mini Indonesia Indah pada Senin (27/8/2018).

Jufferi sendiri melawan pesilat asal Indonesia, Komang Harik Adi Putra dalam partai final.

Duel berjalan sengit dari awal hingga menjelang akhir pertandingan terjadi sebuah insiden yang membuat pesilat Malaysia, Jamari Mohd Al Jufferi, mengundurkan diri.

Menurut pantauan Bolasport.com di lapangan, Al Jufferi merasa dicurangi oleh wasit saat laga tinggal dua detik lagi hingga akhirnya ia memutuskan untuk mengundurkan diri.

(Baca juga: Fokus Lalu Muhammad Zohri Sempat Terganggu akibat Terkesima pada Manusia Tercepat di Asia)


Pesilat Indonesia, Komang Harik Adi Putra, memenangi medali emas melawan Jamari Maj (Malaysia) untuk kelas tarung 65-70kg.(FLONA HAKIM/BOLASPORT.COM)

"Ya, saya mengundurkan diri karena tidak puas dengan juri 2 dan 3. Saya merasa tak dihargai," ujar Jufferi dikutip BolaSport.com dari laman Malaysia, Stadium Astro.

Ia juga menyatakan jika juri yang menilai tidak bisa meningkatkan kualitasnya, maka cabang olahraga pencak silat tak akan pernah dipertandingkan di Olimpiade.

"Peluang untuk cabor ini dipertandingkan di Olimpiade semakin kecil jika kualitas pengadilan seperti ini," ujarnya.

(Baca juga: Makin Ngegas! Indonesia Sabet Medali Emas Ke-4 dari Pencak Silat)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Stadiumastro.com
REKOMENDASI HARI INI

Livoli Divisi Utama 2024 - Daftar Peraih Penghargaan Individu, Medi Yoku Jadi MVP, Tim Megawati Ranking Ke-3

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X