Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mengapa Kenya Punya Pelari Jarak Jauh Hebat?

By Persiana Galih - Kamis, 6 September 2018 | 12:31 WIB
Eric Maugo Sikuku, pejalan cepat senior Kenya, waktu dipijat sebelum bertanding di Kejuaraan Dunia Masters Atletik 2018 di Malaga.
PERSIANA GALIH/BOLA
Eric Maugo Sikuku, pejalan cepat senior Kenya, waktu dipijat sebelum bertanding di Kejuaraan Dunia Masters Atletik 2018 di Malaga.

Negara-negara Afrika kerap disebut sebagai penguasa atletik. Bagaimana tidak, hampir seluruh nomor atletik yang diselenggarakan di tiap olimpiade dihiasi atlet-atlet Afrika berbakat. Pertanyaannya, dari mana mereka memiliki atlet tersebut.

Salah satu pejalan cepat senior Kenya, Eric Maugo Sikuku, mengatakan jika masyarakat Kenya percaya bahwa Tuhan memberi kelebihan fisik pada atlet-atlet Afrika.

“Negara kami tidak memiliki lahan yang subur seperti benua lain. Tapi, Tuhan selalu adil, maka mereka ciptakan manusia-manusia seperti kami,” kata Sikuku, kepada Bolasport.com, di tengah gelaran Kejuaraan Dunia Masters Atletik 2018 di Malaga, Spanyol, Rabu (6/9).

Kenya adalah salah satu negara Afrika yang memiliki keunggulan di disiplin lari jarak jauh, termasuk nomor maraton.

Keunggulan tersebut bukan tanpa sebab, melainkan menjadi jawaban dari tidak adanya infrastruktur memadai untuk lari jarak pendek alias sprint.

“Nairobi, Ibu Kota Kenya, tidak memiliki stadion seperti ini (Sambil menunjuk Stadion Atletik Malaga, Spanyol), maka itu kami kesulitan untuk berlatih," tuturnya.

"Sementara untuk lari jarak jauh, kami bisa berlatih di manapun,” ujar Eric melanjutkan.

(Baca Juga: Turun di Kejuaraan Dunia, Dedeh Erawati Dalam Kondisi Prima)

Saat ini, perkembangan lari jarak jauh Kenya memang tengah di atas angin.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

281 Ribu Suporter Sudah Punya Akun Garuda ID, PSSI Siap Undang Belanda, Spanyol, dan Portugal Lawan Timnas Indonesia?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
12
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X