Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Khosit Phetpradab Ungkap Alasan Kalah dari Kento Momota pada Final Japan Open 2018

By Any Hidayati - Senin, 17 September 2018 | 10:21 WIB
Tunggal putra Thailand, Khosit Phetpradab, ketika tampil di babak pertama Japan Open 2018 pada Selasa (11/9/2018) di Musashino Forest Sport Plaza, Tokyo, Jepang.
BWF BADMINTON
Tunggal putra Thailand, Khosit Phetpradab, ketika tampil di babak pertama Japan Open 2018 pada Selasa (11/9/2018) di Musashino Forest Sport Plaza, Tokyo, Jepang.

Pebulu tangkis tunggal putra Thailand, Khosit Phetpradab, mengungkapkan alasan di balik kekalahannya pada final Japan Open 2018, Minggu (16/9/2018).

Phetpradab gagal mencicipi podium pertama Japan Open 2018 seusai kalah 14-21, 11-21 dari tunggal putra tuan rumah Jepang, Kento Momota, di Musashino Forest Sport Plaza, Tokyo.

Pebulu tangkis 24 tahun mengaku jika Japan Open 2018 yang berlangsung pada 11-16 September telah menguras banyak tenaga.

"Saya tidak memiliki cukup banyak stamina," ujar Phetpradab seperti dikutip BolaSport.com dari Badminton Spirit.

Alasan ini cukup masuk akal karena perjalanan Phetpradab hingga ke final Japan Open 2018 bukanlah perkara mudah.

Pada babak pertama, Phetpradab harus menghadapi unggulan ke-2 sekaligus juara All England Open 2018 asal China, Shi Yuqi.

Phetpradab menang 21-18, 24-22 setelah melewati pertandingan yang berlangsung selama 48 menit.

Pada babak kedua, Phetpradab berjumpa perwakilan Belanda, Mark Caljouw, dan menang 21-14, 21-18 dalam tempo 43 menit.

(Baca Juga: Tim Voli Putri China No.1 Dunia, Bagaimana dengan Indonesia?)


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : badspi.jp
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Inggris - Ada Big Match Man City Vs Tottenham, Ruben Amorim Debut dengan Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X