Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

China Open 2018 - Juara Bertahan Butuh 1 Jam Lebih untuk Lolos ke Babak Kedua

By Samsul Ngarifin - Selasa, 18 September 2018 | 15:50 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra China, Chen Long, menjawab pertanyaan media setelah kalah pada babak pertama Indonesia Open 2018 yang berlangsung di Istora Senayan, Jakarta, Selasa (3/7/2018).
DELIA MUSTIKASARI/BOLASPORT.COM
Pebulu tangkis tunggal putra China, Chen Long, menjawab pertanyaan media setelah kalah pada babak pertama Indonesia Open 2018 yang berlangsung di Istora Senayan, Jakarta, Selasa (3/7/2018).

Pebulu tangkis tunggal putra China, Chen Long, berhasil melaju ke babak kedua turnamen China Open 2018.

Chen Long yang merupakan juara bertahan pada turnamen ini membuka perjuangannya dengan menghadapi rekan senegara, Huang Yuxiang.

Meski jauh lebih diunggulkan, peraih medali emas Olimpiade Rio 2016 itu dipaksa bekerja keras terlebih dulu sebelum memetik kemenangan.

Dilansir BolaSport.com dari Tournament Software, Chen Long butuh 1 jam 15 menit untuk menundukkan Huang Yuxiang dengan skor 20-22, 21-19, 21-13 pada laga babak kesatu yang berlangsung di Olympic Sports Center Xincheng Gymnasium, Changzou, Selasa (18/9/2018).

(Baca Juga: China Open 2018 - Lolos ke Babak Kedua, Owi/Butet Berpotensi Lakoni Perang Saudara)

Pada gim pertama, Huang Yuxiang mampu memberikan perwalanan sengit kepada seniornya tersebut.

Pemain berperingkat ke-31 dunia itu berhasil memperoleh kemenangan gim pertama setelah melewati setting point.

Chen Long yang tak mau dipermalukan begitu saja, mencoba bangkit untuk menyamakan kedudukan pada gim kedua.

Huang Yuxiang sempat unggul 19-15 pada perebutan poin-poin akhir, tetapi Chen Long menunjukkan kematangan mental bertandingnya.

Memetik enam poin beruntun, Chen Long sukses membalikkan keadaan dan meraih kemenangan gim kedua.

Gim ketiga berjalan cukup mudah bagi Chen Long.

Pebulu tangkis berusia 29 tahun itu tercatat selalu mampu mengungguli perolehan poin Huang Yuxiang sejak awal gim.

Chen Long pun menyudahi perlawanan juniornya dengan margin 8 poin.

Pada babak kedua China Open 2018, Chen Long akan berhadapan dengan wakil Denmark, Jan O Jorgensen.

Hingga pertemuan ke-10, Chen Long masih unggul 8-2 atas Jorgensen.

Namun, dia tetap perlu waspada karena pertemuan terakhir mereka yang terjadi pada China Open 2016 berhasil dimenangi Jorgensen.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : tournamentsoftware.com
REKOMENDASI HARI INI

Pemain Persib yang Dipanggil Shin Tae-yong untuk ASEAN Cup 2024 Sumringah Kalahkan Borneo FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X