Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indonesian Masters 2018 Bakal Kedatangan Pegolf Nomor Satu Dunia, Justin Rose

By Bayu Nur Cahyo - Kamis, 20 September 2018 | 15:03 WIB
Justin Rose akan menghadiri Indonesian Masters 2018.
DOK. INDONESIAN MASTERS
Justin Rose akan menghadiri Indonesian Masters 2018.

Turnamen golf Indonesian Master 2018 sudah dikonfirmasi akan kedatangan pegolf nomor satu dunia, Justin Rose.

Setelah berhasil bersinar menjadi juara dunia pada bulan September tahun lalu, pegolf nomor satu dunia asal Inggris Justin Rose akan kembali bertanding pada turnamen Indonesian Masters 2018.

Tahun kedelapan penyelenggaraan turnamen bergengsi ini akan kembali diadakan di Royale Jakarta Golf Club pada 13 – 16 Desember 2018 untuk memperebutkan total hadiah senilai 750.000 dolar Amerika Serikat (Rp 11 miliar).

Sebagai turnamen penutup, pemenang dari Asian Tour season with the Habitat for Humanity juga akan diumumkan pada akhir acara Indonesian Masters 2018.

Tak hanya akan mendapatkan hadiah besar, pada turnamen kali ini pemenang akan menerima bonus tambahan yaitu undangan untuk mendapatkan posisi di WGC-FedEx St. Jude pada Juli mendatang.

Rose, yang akan mewakili Eropa di Ryder Cup pada minggu depan, mengakhiri musim 2017 lalu secara brilian dengan memenangkan Indonesian Masters.

Penutupan 10-under-par 62 memberinya keunggulan eight-stroke atas runner-up Phachara Khongwatmai dari Thailand.

Sang juara, yang juga mendapat kartu 62 pada hari pembukaan, membukukan total 29-under-par 259.

"Merupakan sebuah pekan impian dari pertandingan golf yang luar biasa," kata pegolf berusia 38 tahun ini menggambarkan kegembiraannya.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165

TERPOPULER

Close Ads X