Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lakers Telan Kekalahan Ketiga, LeBron James Belum Mau Panik

By Diya Farida Purnawangsuni - Selasa, 23 Oktober 2018 | 16:58 WIB
Pebasket megabintang Los Angeles Lakers, LeBron James, tertunduk setelah gagal menyelamatkan timnya dari kekalahan 142-143 dari San Antonio Spurs di Staples Center, Los Angeles, California, Amerika Serikat, Senin (22/10/2018).
HARRY HOW/AFP
Pebasket megabintang Los Angeles Lakers, LeBron James, tertunduk setelah gagal menyelamatkan timnya dari kekalahan 142-143 dari San Antonio Spurs di Staples Center, Los Angeles, California, Amerika Serikat, Senin (22/10/2018).

Pebasket megabintang Los Angeles Lakers, LeBron James, menegaskan bahwa dia belum mau panik meskipun timnya kini sudah menelan kekalahan ketiga secara beruntun pada awal musim NBA 2018-2019.

Kekalahan terkini Los Angeles Lakers datang ketika menjamu San Antonio Spurs di Staples Center, Los Angeles, Californa, Amerika Serikat (AS), Senin (22/10/2018) malam waktu setempat atau Selasa pagi WIB.

Dalam laga tersebut, Lakers kalah dramatis dengan skor tipis 142-143.

"Saya tahu apa yang sedang saya hadapi. Ini adalah sebuah proses. Saya memahaminya dan semua akan membaik," tutur James yang dilansir BolaSport.com dari ESPN.

"Jadi, saya tidak datang ke sini (Lakers) dan berpikir bahwa kami akan segera tampil superior. Ini adalah proses dan saya mengerti itu," kata James lagi.

James tampil impresif dengan kontribusi 32 poin, 14 assist, dan 8 rebound saat berduel dengan Spurs.

Performa James itu pula yang membantu Lakers memangkas defisit 18 poin di awal pertandingan.

Pebasket berjulukan King James tersebut juga sempat menyamakan skor antara Lakers dan Spurs setelah tembakan tripoin-nya pada sisa waktu 3,3 detik menemui sasaran.

Melalui aksi itu, laga pun berlanjut ke masa perpanjangan waktu alias overtime (OT).


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Espn.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X