Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil French Open 2018 - Hentikan Kejutan Stoeva Bersaudara, Matsumoto/Nagahara Juara

By Any Hidayati - Minggu, 28 Oktober 2018 | 22:15 WIB
Ganda putri Jepang, Mayu Matsumoto (kanan) dan Wakana Nagahara, berdiri di podium juara Kejuaraan Dunia 2018 pada Minggu (5/8/2018) di Nanjing, China.
BWF
Ganda putri Jepang, Mayu Matsumoto (kanan) dan Wakana Nagahara, berdiri di podium juara Kejuaraan Dunia 2018 pada Minggu (5/8/2018) di Nanjing, China.

Ketajaman juara dunia ganda putri dunia 2018, Mayu Matsumoto/Wakana Nagahara (Jepang), masih belum menjadi tandingan bagi pasangan Gabriela Stoeva/Stefani Stoeva (Bulgaria).

Bertemu pada laga final turnamen French Open 2018 di Stade Pierre de Coubertin, Paris, Prancis, Minggu (28/10/2018), Matsumoto/Nagahara menang 21-14, 21-19 atas Stoeva bersaudara dalam tempo 43 menit.

Dominasi Matsumoto/Nagahara mulai terlihat sejak awal pertandingan yang dibuktikan dengan tidak memberi kesempatan duo Stoeva menyalip poin mereka.

Stoeva bersaudara sempat menyamakan kedudukan menjadi 1-1 sebelum akhirnya selalu tertinggal hingga akhir gim pertama.

Rekam jejak Stoeva bersaudara yang tampil cemerlang hingga semifinal French Open 2018 pun tidak cukup untuk menjadi modal menundukkan Matsumoto/Nagahara.

Alhasil, gim pertama menjadi milik Matsumoto/Nagahara.

Supremasi Matsumoto/Nagahara berlanjut pada gim kedua dengan memimpin 3-0 hingga akhirnya tersusul dalam kedudukan 5-5.


Pasangan ganda putri Bulgaria, Gabriela Stoeva/Stefani Stoeva, pada babak perempat final French Open 2018 di Stade Pierre de Coubertin, Paris, Prancis, Jumat (26/10/2018).(BADMINTON PHOTO)

Matsumoto/Nagahara kembali memperlebar jarak dengan mencetak delapan poin beruntun untuk unggul 13-5.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions Asia - Ronaldo Cetak Gol Nomor 908, Al Nassr Balas Membantai Timnya Hernan Crespo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X