Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kejurnas Panjat Tebing 2018 - Sempat Terpeleset, Aspar Jaelolo Raih Emas di Speed Track Putra

By Any Hidayati - Minggu, 2 Desember 2018 | 13:15 WIB
Atlet panjat tebing DKI Jakarta, Aspar Jaelolo, saat tampil di Kejurnas Panjat Tebing 2018 di Kompleks Manahan Solo pada Minggu (2/12/2018).
ANY HIDAYATI/BOLASPORT.COM
Atlet panjat tebing DKI Jakarta, Aspar Jaelolo, saat tampil di Kejurnas Panjat Tebing 2018 di Kompleks Manahan Solo pada Minggu (2/12/2018).

Atlet DKI Jakarta yang juga anggota pelatnas Indonesia, Aspar Jaelolo, meraih medali emas Kejurnas Panjat Tebing 2018 dalam nomor speed track putra pada Minggu (2/12/2018) di Kompleks Manahan, Solo.

Aspar mengalahkan wakil Yogyakarta, Argo Satrio Utomo, di babak perebutan medali emas dengan catatan waktu 6,441 detik atau unggul 0,229 detik atas sang rival.

Pada partai final ini, Aspar beberapa kali terpeleset tetapi langsung kembali menemukan ritme permainan dan mencatatkan waktu tercepat.

"Gerakan kuncinya saya kan sudah tahu dan bagus. Tinggal mengatur ritmenya sehingga bisa tetap cepat," kata Aspar Jaelolo kepada media.

Peraih medali perunggu Asian Games 2018 tersebut mengaku sudah cukup lama tidak bermain di kategori speed track sehingga masih ada adaptasi di Kejurnas Panjat Tebing kali ini.

Terakhir kali Aspar menjajal speed track adalah Kejurnas tahun lalu, di Yogyakarta, yang mana ia juga berhasil meraih medali emas di sana.

Baca Juga:

Meski kembali meraih medali emas, Aspar mengaku belum puas karena catatan kejurnas kali ini bukan merupakan terbaik darinya.

"Rekor saya [di speed track] itu empat detik. Di PON 2016 dan kejurnas 2017 ya hampir empat detik. Tapi, saya tetap senang bisa mendapatkan emas," kata Aspar lagi.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Rekap Semifinal Indonesia Masters II 2024 - Rahmat/Yeremia Akan Jumpa Teman Sendiri pada Final, Tunggal Putri Buat Kejutan meski Berjuang dari Kualifikasi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X