Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dua Kali Dicadangkan Lechia Gdansk, Egy Maulana Vikri: Jalan Tidak Selalu Mudah

By Rara Ayu Sekar Langit - Jumat, 7 Desember 2018 | 11:13 WIB
 Egy Maulana Vikri saat membela Lechia Gdansk II melawan Gryf Slupsk dalam lanjutan kompetisi IV Liga (kasta kelima Liga Polandia) pada Sabtu (17/11/2018).
twitter.com/LechiaGdanskSA
Egy Maulana Vikri saat membela Lechia Gdansk II melawan Gryf Slupsk dalam lanjutan kompetisi IV Liga (kasta kelima Liga Polandia) pada Sabtu (17/11/2018).

Egy Maulana Vikri pada dua pertandingan masuk dalam daftar 18 pemain yang dibawa oleh Lechia Gdansk, namun tak sekali pun mendapatkan kesempatan bermain.

Pemain timnas U-19 Indonesia, Egy Maulana Vikri, merasakan tandang ke Slask Wroclaw pada lanjutan Ekstraklasa pekan ke-17 pada Jumat (30/11/2018).

Egy Maulana Vikri juga dibawa ketika Lechia Gdansk melawan Bruk-Bet Termalica Nieciecza di Stadion Termaliki Bruk-Bet Nieciecza KS, Rabu (5/12/2018).

Namun pada dua pertandingan tersebut, Egy duduk di bangku cadangan dan tidak turun bermain.

(Baca juga: Jamu Legia Warszawa, Lechia Gdansk Bakal Resmikan Sponsor Baru Asal Indonesia)

Pelatih Lechia Gdansk, Piotr Stokowiec mengungkapkan alasan dirinya tak menurunkan Egy Maulana Vikri, meski membawanya dalam daftar 18 pemain saat tandang ke Slask Wroclaw.

"Itu sebabnya Egy datang ke Wroclaw untuk mendapat kesempatan, namun pertandingan sangat ketat dan kami butuh sedikit penyesuaian di dalam pertandingan. Bagi saya, 3 poin adalah yang paling penting, tetapi Egy pasti akan dapat kesempatan," ujarnnya dilansir BolaSport.com dari Dziennik Baltycki.

Mendapat kesempatan masuk daftar 18 pemain di dua laga Lechia Gdansk, Egy mengingatkan dirinya untuk tetap berusaha dan memberikan yang terbaik.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Egy Maulana Vikri (@egymaulanavikri) on

Pemain asal Medan itu mengatakan bahwa jalan yang dia tempuh tidak selalu mudah.

Egy menyampaikan pernyataan tersebut melalui unggahan di Instagram, Kamis (6/12/2018).

"Tetap berusaha berikan yang terbaik karena jalan tidak selalu mudah," tulis Egy.

Pada unggahan tersebut, Egy memamerkan foto dirinya saat mengenakan jersey Lechia Gdansk.

Saat ini, Lechia Gdansk merupakan pemuncak klasemen Ekstraklasa alias kasta tertinggi Liga Polandia.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Ketua Umum PSSI, Edy Rahmayadi, menolak untuk mundur dari jabatannya. #pssi #timnasindonesia #timnas #edyrahmayadi

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : instagram.com/egymaulanavikri/
REKOMENDASI HARI INI

Nominasi Best FIFA Men's Player Award 2024: Vinicius Vs Rodri Jilid 2, Lagi-Lagi Ada Lionel Messi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136