Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sebelumnya Kritis, Adonis Stevenson Kini Sudah Lepas dari Masa Koma

By Bayu Nur Cahyo - Minggu, 23 Desember 2018 | 12:49 WIB
Adonis Stevenson (kanan) kritis setelah dipukul KO oleh Oleksander Gvozdyk dalam pertarungan perebutan gelar juara dunia kelas berat ringan WBC di Centre Videotron, Kanada, Sabtu (1/12/2018) waktu setempat.
BBC
Adonis Stevenson (kanan) kritis setelah dipukul KO oleh Oleksander Gvozdyk dalam pertarungan perebutan gelar juara dunia kelas berat ringan WBC di Centre Videotron, Kanada, Sabtu (1/12/2018) waktu setempat.

Berita soal perkembangan kondisi Adonis Stevenson sudah keluar berdasarkan pernyataan dari pacarnya yang bernama Simone God.

Petinju asal Kanada, Adonis Stevenson, sempat mengalami koma dampak dari pertarungannya melawan Oleksander Gvozdyk pada awal bulan Desember 2018.

Adonis Stevenson KO di ronde ke-11 dari Oleksander Gvozdyk dan kehilangan sabuk gelar juara kelas berat ringan WBC.

Selepas laga tersebut, Stevenson dilarikan ke rumah sakit dan sempat mengalami kritis.

Namun, berdasarkan pernyataan dari pacarnya, saat ini kondisi Stevenson dikabarkan sudah berangsur membaik.

"Mengesampingkan beberapa laporan yang dibocorkan media, saya ingin mengklarifikasi bahwa Adonis sudah sadar," kata Simone God yang dikutip BolaSport.com dari The Star.

"Dia sedang memulihkan diri dari cedera bersama tim medis dan keluarganya."

(Baca juga: Duel Ulang Nurmagomedov Vs McGregor Masih Terhalang Dana)

"Adonis adalah seorang juara dunia di ring dan menunjukkan keberanian, kekuatan, dan determinasi yang sama dalam pemulihannya," tutur Simone God menambahkan.

Adonis Stevenson sebelumnya adalah pemegang gelar juara kelas berat ringan WBC yang mampu mempertahankan gelar sejak 2013 hingga 2018.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : Thestar.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165

TERPOPULER

Close Ads X