Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sang Pelatih Pastikan Lee Chong Wei Absen pada Indonesia Masters 2019

By Nugyasa Laksamana - Rabu, 26 Desember 2018 | 17:27 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Chong Wei (kanan), didampingi pelatihnya Hendrawan berlatih persiapan menjelang Olimpiade Rio 2016 di Kuala Lumpur, 8 Juli 2016.
MANAN VATSYAYANA /AFP PHOTO
Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Chong Wei (kanan), didampingi pelatihnya Hendrawan berlatih persiapan menjelang Olimpiade Rio 2016 di Kuala Lumpur, 8 Juli 2016.

Pengobatan yang masih harus dijalani Lee Chong Wei terkait penyakit kanker hidung yang dideritanya memaksa pebulu tangkis tunggal putra Malaysia tersebut absen pada Indonesia Masters 2019.

Kepastian absennya Lee Chong Wei dinyatakan langsung oleh pelatihnya, Hendrawan, yang notabene adalah pebulu tangkis tunggal putra andalan Indonesia pada era 90-an.

"Ya (pasti absen Indonesia Masters 2019). Sejauh ini belum ada program, karena masih menunggu dia untuk balik ke lapangan," ujar Hendrawan kepada BolaSport.com.

"Tunggu green light dulu dari dokter. Mungkin Januari atau Februari baru kembali ke lapangan. Kalau susah kembali, baru akan bicara plan tournament," tutur dia.

Sebagai pemain tunggal putra yang menduduki peringkat 10 besar dunia, Lee Chong Wei tentu harus mematuhi aturan yang mewajibkannya untuk mengikuti 12 turnamen BWF dalam setahun.

Akan tetapi, melihat kondisi kesehatan Lee Chong Wei yang masih dalam masa penyembuhan, Hendrawan menegaskan tak memaksakan sang pemain untuk mematuhi aturan BWF.

Baca juga:

"Pastinya tidak bisa dipaksakan," tutur Hendrawan singkat.

Lee Chong Wei sendiri masih harus melakukan pemeriksaan lanjutan di Taiwan. Ia pun sudah memastikan tidak akan terburu-buru untuk kembali bertanding.

Menurut dia, kesempatan untuk lolos ke Olimpiade Tokyo 2020 masih terbuka karena periode kualifikasi baru dimulai pada 1 Mei.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Setelah berhasil merebut gelar juara Liga 1 pada musim 2018, Persija Jakarta kembali mematok target tinggi saat menarungi kompetisi Liga 1 2019. Pada musim 2018, Persija Jakarta sukses meraih tiga gelar juara, yang mana dua di antaranya adalah turnamen pramusim (Boost Sport Super Fix 2018 dan Piala Presiden 2018) dan kompetisi resmi (Liga 1 2018). Pencapaian yang sukses diraih Persija Jakarta diharapkan mampu berlanjut saat mereka berjuang pada musim 2019. Direktur Utama Persija Jakarta, Gede Widiade memastikan target yang akan diberikan manajemen kepada Ismed Sofyan dan kawan-kawan akan tetap sama. Skuat Macan Kemayoran diharapkan mampu mewujudkan target yang diberikan manajemen pada musim depan. #gede #widiade #gedewidiade #persija #jakarta #persijajakarta #macankemayoran #thejak #jakmania #thejakmania

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Update Klasemen Liga 1 2024/2025 - Persebaya Ambil Alih Puncak, Persib Geser Borneo FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X