Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kandang Real Madrid Sepi, Tak Sampai Setengah Followers Cristiano Ronaldo

By Ade Jayadireja - Kamis, 10 Januari 2019 | 20:33 WIB
Pemain Real Madrid, Lucas Vazquez, Vinicius Junior, dan Dani Ceballos, berselebrasi dalam laga leg pertama Copa del Rey di Stadion Santiago Bernabeu, Rabi (9/1/2019).
TWITTER.COM/REALMADRIDEN
Pemain Real Madrid, Lucas Vazquez, Vinicius Junior, dan Dani Ceballos, berselebrasi dalam laga leg pertama Copa del Rey di Stadion Santiago Bernabeu, Rabi (9/1/2019).

Sepi. Ungkapan itu cocok buat menggambarkan suasana saat Real Madrid menjamu Leganes pada pertandingan leg pertama babak 16 besar Copa del Rey, Rabu (9/1/2019).

Santiago Bernabeu, kandang kebangaan Real Madrid, sejatinya memiliki kapasitas 81.044 bangku.

Namun, hanya ada 44.231 orang yang hadir kala Los Blancos menang 3-0 atas Leganes.

Angka tersebut bahkan tak sampai setengah dari jumlah pengikut Cristiano Ronaldo di Instagram.

Eks megabintang Real Madrid itu punya 150 juta followers.

(Baca juga: Harga Gila Wonderkid Real Madrid, Lebihi Lionel Messi dan Raja Spanyol)

Kembali ke cerita awal, jumlah penonton laga Madrid kontra Leganes menjadi rekor terendah di Santiago Bernabeu pada kompetisi 2018-2019.

Sebelumnya, angka terburuk tercipta kala Si Putih menjamu Getafe dalam pertandingan pekan pertama, yakni 48.346 penonton.

Merosotnya prestasi Madrid musim ini jadi salah satu alasan penurunan jumlah penonton.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Voli Korea - Megawati Dikode Pelatih Ko Hee-jin Bisa Main, Red Sparks Wajib Gasak Tim Legendaris

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X