Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gantikan Hansamu Yama, Eks Palang Pintu Timnas U-23 Indonesia Langsung Menaruh Hati kepada Barito Putera

By Irfa Ulwan - Rabu, 16 Januari 2019 | 17:02 WIB
Andri Ibo (28) Dalam Skuat timnas U-23 Indonesia edisi 2013.
TRIBUNNEWS.COM
Andri Ibo (28) Dalam Skuat timnas U-23 Indonesia edisi 2013.

Barito Putera langsung bergerak cepat mencari pengganti Hansamu Yama yang memilih hijrah ke Persebaya Surabaya.

Barito Putera langsung menggaet Andri Ibo, pemain Persipura Jayapura yang juga pernah berseragam timnas U-23 Indonesia.

Andri menjadi salah satu bagian dalam skuat Garuda yang tampil di ajang SEA Games 2013 Myanmar.

Andri Ibo secara resmi menjadi bagian dari Barito Putera pada Senin (14/1/2019).

Baru beberapa hari berada di Banjarmasin, pemain asli Jayapura, Papua itu langsung merasa nyaman berada di tengah-tengah tim barunya.

(Baca Juga: Supardi Sematkan Harapan Besar kepada Miljan Radovic)

"Senang ada di sini. Semua terbuka sehingga enak berkomunikasi. Persaan nyaman ini akan membantu dalam adaptasi di Barito Putera," kata Andri Ibo, kutip BolaSport.com dari laman resmi Liga Indonesia.

Pemain 28 tahun itu telah mengikuti serangkaian kegiatan bersama tim Laskar Antasari.

Namun, satu yang masih jadi kendalanya adalah kondisi fisik.

Diakuinya sendiri bahwa dia harus bekerja keras untuk mengembalikan kondisi fisiknya hingga prima.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by PS.BARITO PUTERA (@psbaritoputeraofficial) on

(Baca Juga: Kepercayaan Diri Tak Cukup bagi Kapten Persib U-19 Jalani Hari-hari di Timnas U-22 Indonesia)

"Saya harus berlatih keras, karena memang kemampuan fisik saat ini belum ideal," tuturnya, menambahkan.

Bergabung dengan mantan pelatihnya, Ibo jelas punya pengharapan baru.

Dia boleh saja menginginkan satu tempat reguler di bawah asuhan Jacksen F. Tiago.

Pasalnya, sudah dua musim belakangan dia tak mendapat kesempatan bermain secara reguler bersama Persipura.

(Baca Juga: Di Persib, Miljan Radovic Didampingi Pilar Persija saat Juarai Ligina VII 2001)

Ada musim 2017, bek berusia 28 tahun itu hanya mencatatkan satu penampilan bersama tim Mutiara Hitam.

Musim berikutnya, Ibo tampil dalam 14 pertandingan bersama Persipura dengan catatan 454 menit bermain.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : liga-indonesia.id
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136