Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Utam Rusdiana Hadapi Ketatnya Persaingan Posisi Kiper Arema FC pada Musim 2019

By Adif Setiyoko - Senin, 14 Januari 2019 | 11:09 WIB
Kiper Arema FC, Utam Rusdiana, saat tampil melawan Semen Padang dalam laga pekan ke-32 Liga 1 di Stadion Kanjuruhan Malang, Jawa Timur, Sabtu (04/11/2017) malam.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Kiper Arema FC, Utam Rusdiana, saat tampil melawan Semen Padang dalam laga pekan ke-32 Liga 1 di Stadion Kanjuruhan Malang, Jawa Timur, Sabtu (04/11/2017) malam.

Penjaga gawang yang dimiliki Arema FC kini mendapatkan tantangan baru. Hal ini setelah tim berjulukan Singo Edan itu mendatangkan kiper baru.

Sebelumnya, Arema FC sukses mendatangkan satu pemain di posisi penjaga gawang, yakni Sandi Firmansyah.

Dengan kehadiran Sandi, tentu menjadi tantangan sendiri bagi Utam Rusdiana dan juga Kartika Ajie, dua kiper muda Arema FC.

(Baca Juga: Umuh Muchtar: Manajemen Persib Bandung Bisa Saja Tuntut Victor Igbonefo)

Sebab, apabila tak mampu bersaing dengan Sandi, secara otomatis posisi mereka akan tergeser dari starting eleven Arema FC.

Selain itu pula, secara usia dan pengalaman, Sandi dianggapi lebih matang dibanding Utam dan Kartika.

Baca Juga:

Menanggapi persaingan di posisi kiper, Utam mengaku tak cemas. Bahkan ia telah mensiasati kondisi ini dengan menampilkan potensi yang ia punya.

"Kiper-kiper semua sama, punya kelebihan sendiri-sendiri. Tapi itu semua kembali lagi ke pelatih untuk menentukan kiper utama," kata Utam Rusdiana pada Surya, Senin (14/1/2019).


Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : jatim.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Top Skor Liga Voli Korea - Red Sparks Belum Main, Megawati Terus Menurun Hingga Nyaris Keluar 10 Besar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X