Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Resmi, Widodo Cahyono Putro Dikontrak Klub Liga 2

By Estu Santoso - Jumat, 18 Januari 2019 | 15:19 WIB
Widodo C Putro diperkenallan sebagai pelatih Persita pada Liga 2 2019 di Stadion Sport Centre Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang, 18 Januari 2019.
ESTU SANTOSO/BOLASPORT.COM
Widodo C Putro diperkenallan sebagai pelatih Persita pada Liga 2 2019 di Stadion Sport Centre Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang, 18 Januari 2019.

BOLASPORT.COM – Widodo Cahyono Putro tak lama menganggur setelah berpisah dari Bali United dan dia kini akan menangani klub Liga 2, Persita Tangerang, pada musim kompetisi 2019.

Persita Tangerang yang nyaris naik kasta ke Liga 1 2019, tetapi gagal di perebutan posisi tiga Liga 2 2018, memilih Widodo Cahyono Putro sebagai pelatih baru.

Pada Rabu (18/1/2019) sore, Widodo Cahyono Putro resmi diperkenalkan oleh Persita sebagai arsitek baru Pendekar Cisadane.

(Baca juga: Saddil Ramdani Cemerlang dan Cetak Gol Pertama untuk Pahang FA)

Pria 48 tahun ini bakal membesut skuat dengan julukan Pendekar Cisadane, tentunya dengan target naik kasta ke Liga 1 2020.

Pengalaman Widodo menjadi alasan kuat Persita memilih pria kelahiran Majenang, Cilacap, ini jadi juru taktik klub kebanggaan fan bernama Benteng Viola itu.

(Baca juga: Klub Australia Milik Grup Bakrie Pisah dengan Kakak Eks Pelatih Mereka)

Persita meresmikan kerja sama dengan Widodo dan memperkenalkan sang pelatih di Stadion Kelapa Dua Sport Centre, Kabupaten Tangerang.

Arena dengan nama awal Stadion Benteng Taruna ini adalah markas baru Persita.

Stadion ini mulai dipakai Persita pada akhir 2018.

Pada musim lalu, Persita ditangani dua pelatih berbeda.

(Baca juga: Klub Australia Milik Orang Indonesia Dikaitkan dengan Pelatih yang Baru Mundur saat Piala Asia 2019)

Awal Liga 2 2018, skuat Pendekar Cisadane ditangani pelatih senior Elly Idris.

Namun, eks pemain timnas Indonesia era 1980-an ini tak bertahan lama.

(Baca juga: FIFA Intens Kontak AFC soal Pemain Bahrain yang Ditangkap di Thailand)


Widodo C putro diperkenallan sebagai pelatih Persita pada Liga 2 2019 di Stadion Sport Centre Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang, 18 Januari 2019.(ESTU SANTOSO/BOLASPORT.COM)

Persita lalu menunjuk Wiganda Saputra, yang sebelumnya merupakan asisten pelatih.

Sedangkan pada 2019, Persita sebelum mengumumkan Widodo jadi pelatih sudah memenuhi kabinet kepelatihan mereka.

(Baca juga: Liga Super Malaysia 2019 Punya Klub Baru yang 'Berbau' Manchester City)

Melalui akun Instargram resmi mereka, @Persita.Official yang dikutip BolaSport.com, mereka sudah menunjuk dua asisten pelatih.

Ilham Jaya Kesuma akan menemani Wiganda Saputra, yang kemungkinan jadi asisten pelatih.

Lalu, Mukti Ali Raja jadi pelatih kiper yang baru Persita.

(Baca juga: Resmi, Gelandang Tottenham Hotspur Gabung Klub Liga Super China dan Akhiri Spekulasi)

(Baca juga: Tanpa Pilar asal Indonesia, Selangor FA Pakai Jasa Pemain Vietnam Kelahiran Ceko)

(Baca juga: Bek Kelahiran Liverpool Milik Klub Inggris Ini Beri Sinyal Perkuat Timnas Singapura)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Menurut kalian, Mauro Icardi lebih baik dijual atau tidak? . Simak video lengkapnya di Youtube BolaSport.com. . #mauroicardi #icardi #intermilan

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Terungkap Ngeyelnya Marselino Ferdinan Tak Patuhi Instruksi Formasi Shin Tae-yong tapi Justru Borong Brace Saat Lawan Arab Saudi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X