Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Unggul di Rekor Pertemuan, Marcus/Kevin Tetap Hormati Ahsan/Hendra

By Nugyasa Laksamana - Sabtu, 26 Januari 2019 | 22:53 WIB
 Ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi/Kevin Sanjaya (ungu) dan Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan (kun
susilestari
Ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi/Kevin Sanjaya (ungu) dan Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan (kun

BOLASPORT.COM - Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, menghormati Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan yang akan menjadi lawan mereka pada babak final Indonesia Masters 2019.

Meski secara rekor pertemuan lebih unggul, Marcus/Kevin enggan meremehkan sang senior yang dinilai punya jam terbang lebih tinggi di dunia bulu tangkis.

"Pastinya kami senang bisa All Indonesian Final, apalagi pertandingannya juga di Indonesia," ujar Kevin pada sesi konferensi pers seusai laga semifinal Indonesia Masters 2019, di Istora Senayan, Sabtu (26/1/2019).

"Saya yakin pertandingan besok bakal seru, karena Ahsan/Hendra adalah pemain yang sangat berpengalaman. Enggak akan mudah melawan mereka," tutur dia menambahkan.

Di sisi lain, Marcus menilai justru layak diunggulkan Ahsan/Hendra karena sudah sering bertanding di lapangan Istora Senayan.

Dari segi teknis, Marcus yakin Ahsan/Hendra punya cara-cara tertentu untuk mendulang poin per poin saat laga final besok.

Baca Juga : Wakil Jepang Ini Menyesal Gagal Jumpai Liliyana Natsir di Final

"Intinya, bagaimana sekarang kami harus main lebih tenang, lebih sabar, dan jangan terburu-buru untuk matiin," ucap Marcus.

Marcus/Kevin lolos ke final setelah mengalahkan pasangan asal Denmark, Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen, dengan skor straight game 21-19, 21-13.

Sementara itu, Ahsan/Hendra meraih kemenangan relatih cepat (29 menit) atas unggulan ketujuh asal China, Han Chengkai/Zhao Haodong, dengan kedudukan 21-11, 21-17.

Pertandingan final Indonesia Masters 2019 akan diselenggarakan pada Minggu (27/1/2019), yang diawali dengan acara sesi perpisahan Liliyana Natsir.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Kompas.com
REKOMENDASI HARI INI

Alasan Shin Tae-yong Bawa Banyak Pemain Muda Bela Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024 untuk Fokus ke Piala Asia U-23 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136