Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liliyana Natsir Pensiun, Berikut Daftar Perolehan Gelar Juara Butet

By Samsul Ngarifin - Minggu, 27 Januari 2019 | 15:03 WIB
Liliyana Natsir Berpose seusai menjalani konferensi pers Indonesia Masters 2019 di Istora Senayan, J
KRISTIANTO PURNOMO
Liliyana Natsir Berpose seusai menjalani konferensi pers Indonesia Masters 2019 di Istora Senayan, J

BOLASPORT.COM - Pebulu tangkis spesialis ganda campuran Indonesia, Liliyana Natsir, sebentar lagi akan gantung raket alias pensiun.

Turnamen Indonesia Masters 2019 menjadi kompetisi terakhir yang diikuti Liliyana Natsir bersama dengan tandemnya dalam beberapa tahun terakhir, Tontowi Ahmad.

Pasangan ganda campuran Indonesia itu berhasil menatap laga final Indonesia Masters 2019 dan akan berhadapan dengan Zheng Siwei/Huang Yaqiong.

Baca Juga : Indonesia Masters 2019 - Matsutomo/Takahashi Sukses Pertahankan Gelar

Artinya, hanya tinggal satu pertandingan tersisa bagi pasangan Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir tampil di turnamen internasional.

Adapun PBSI baru saja menggelar farewell event atau upacara perpisahan untuk memberikan penghormatan kepada Liliyana Natsir yang akan pensiun.

Sebagai informasi BolaSporter, Liliyana Natsir sendiri sudah mulai bermain bulu tangkis sejak berusia 9 tahun di mana PB Pisok Manado menjadi klub pertamanya.

Butet, sapaan Liliyana, kemudian mulai masuk pelatnas PBSI pada tahun 2002 hingga menjelma sebagai pemain top andalan Merah Putih.

Tercatat, Butet sudah pernah berpasangan dengan Markis Kido, Nova Widianto, Vita Marissa (ganda putri), Devin Lahardi Fitriawan, dan terakhir dengan Tontowi Ahmad.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : Berbagai Sumber
REKOMENDASI HARI INI

Performa Barcelona Disebut Lionel Messi Spektakuler, Hansi Flick Merasa Terhormat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X