Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Alfredo Vera Jadi Pelatih Baru Bhayangkara FC?

By Mochamad Hary Prasetya - Kamis, 31 Januari 2019 | 09:46 WIB
Alfredo Vera langsung melatih skuat Sriwijaya FC pada Minggu (21/10/2018).
deodatus
Alfredo Vera langsung melatih skuat Sriwijaya FC pada Minggu (21/10/2018).

BOLASPORT.COM - Nama Alfredo Vera muncul sebagai sosok yang disebut-sebut berpeluang menukangi Bhayangkara FC.

Manajemen Bhayangkara FC masih menutup rapat-rapat siapa pelatih barunya untuk kompetisi musim 2019.

Dilaporkan Alfredo Vera menjadi kandidat kuat calon pelatih Bhayangkara FC.

Memang belum ada kepastian apa benar Alfredo Vera yang akan mengisi kursi pelatih baru Bhayangkara FC.

Sebab, manajemen Bhayangkara FC benar-benar tidak mau berbicara ke media mengenai hal tersebut dan meminta untuk menunggu.

Baca Juga: Pasca-pesta Gol di Piala Indonesia, Ivan Kolev Lakukan Ini ke Persija

Manajer Bhayangkara FC, Sumardji, mengatakan pelatih baru tim milik Kepolisian Republik Indonesia tersebut berasal dari luar negeri.

Ia pun enggan menyebut negara asal dari pelatih yang akan tiba di Indonesia pada awal Februari 2019.

“Kami mendatangkan pelatih asing dan dia baru akan tiba di Jakarta pada 2 Februari 2019,” kata Sumardji kepada BolaSport.com, Kamis (31/1/2019).

Menyambut musim 2019, Bhayangkara FC tetap ingin mampu bersaing dengan 17 klub Liga 1 lainnya.

Untuk itu, pelatih yang didatangkan nanti sudah berpengalaman membesut klub-klub Indonesia.

Alfredo Vera sendiri juga sangat berpengalaman dengan klub-klub Tanah Air.

Pelatih asal Argentina tersebut sempat membela beberapa klub Indonesia seperti Persipura Jayapura, Persebaya Surabaya, dan terakhir Sriwijaya FC.

Sayangnya, Alfredo Vera gagal membuat Sriwijaya FC bertahan di Liga 1 2019.

Di bawah asuhannya, tim asal Palembang tersebut terdegradasi ke Liga 2 2019.

“Pelatih baru kami memang selalu berpengalaman di persepakbolaan Indonesia,” kata Sumardji.

Semakin dekatnya Alfredo Vera merapat ke Bhayangkara FC juga faktor Nur Iskandar.

Ya, juara Liga 1 2017 itu secara resmi mengikat kontrak selama satu musim dengan Nur Iskandar yang sebelumnya menjadi anak asuh Alfredo Vera di Sriwijaya FC.

“Kedatangan Nur Iskandar juga keinginan dari pelatih baru kami,” kata Sumardji.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : BolaSport. com
REKOMENDASI HARI INI

Link Live Streaming Timnas Wanita Indonesia Vs Malaysia - Derbi Nusantara di ASEAN Cup Women 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136