Hal tersebut diungkapkan Agostini apabila kedua pebalap memiliki dendam satu sama lain.
"Tentu saja tak ada seorangpun yang ingin dikalahkan, meskipun oleh rekan setimnya sendiri. Sayangnya hanya satu yang akan menang dan Saya juga memperkirakan akan ada duel keras," tutur Agostini.
"Namun jika mereka datang dengan dosis kebencian yang tinggi, maka rivalitas tak bisa dihindarkan," kata dia.
Baca Juga : Pesan untuk Lorenzo: Tidak Mungkin Kalahkan Marquez dengan Motor Sama
Jorge Lorenzo dan Marc Marquez dijadwalkan akan menjalani tes pramusim di Sirkuit Sepang, Malaysia bulan Februari ini.
Akan tetapi, Jorge Lorenzo memastikan tidak akan mengikuti tes pramusim lantaran kondisinya masih berada dalam tahap pemulihan cedera.
View this post on Instagram
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | Speedweek.com |
Komentar