Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jumlah Penonton Cabor Layar Akan dikurangi pada Olimpiade 2020 Tokyo

By Agung Kurniawan - Sabtu, 2 Februari 2019 | 11:34 WIB
Para atlet dalam ajang Sailing World Cup Series, sebuah ajang uji coba Pertandingan Olimpiade Tokyo 2020, di perairan lepas pulau Enoshima pada 12 September 2018.
cnn
Para atlet dalam ajang Sailing World Cup Series, sebuah ajang uji coba Pertandingan Olimpiade Tokyo 2020, di perairan lepas pulau Enoshima pada 12 September 2018.

BOLASPORT.COM - Jumlah penonton cabang olahraga berlayar pada Olimpiade Tokyo 2020 akan berkurang karena terlalu banyak orang yang dapat menghambat evakuasi jika terjadi tsunami.

Awalnya, jumlah maksimal adalah 5.000 penonton dan bertempat di pantai Enoshima di Prefektur Kanagawa sebagai venue-nya. Tetapi, jumlah dipotong lebih dari 30% menjadi 3.300, seperti yang dikutip oleh BolaSport dari laman cnn.com

"Panitia memutuskan untuk membatasi jumlah penonton untuk memastikan bahwa setiap orang dapat dievakuasi dengan aman ke tempat yang lebih tinggi atau hotel jika terjadi bencana. Jumlah keseluruhan, termasuk staf dan personel media, akan menjadi 5.700," seperti dalam liputan NHK.

Kekhawatiran atas bahaya yang ditimbulkan oleh aktivitas seismik pada saat olimpiade 2020 mendatang semakin tinggi.

Baca Juga : Andy Murray Dapat Hadiah Tak Terduga dari Dua Rekan Tenisnya

Tahun lalu, sebuah perusahaan hidrolik Jepang terkemuka telah memeriksa data keamanan gempa untuk bangunan di seluruh negeri, termasuk beberapa venue pertandingan Olimpiade.

Pemerintah setempat dan pejabat komite Olimpiade telah memerintahkan inspeksi ke venue layar untuk memastikan mereka memenuhi aturan.

Panitia Olimpiade Tokyo 2020 juga harus mengkhawatirkan tentang cuaca setelah musim panas yang sangat panas dan mematikan tahun lalu.

Profesor Universitas Tokyo Makoto Yokohari telah memperingatkan sebelumnya, bahwa Olimpiade dapat membawa beberapa kondisi terburuk dalam sejarah lari maraton.

"Anda tidak boleh berlari dalam kondisi panas dan kelembaban seperti ini." katanya.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : CNN
REKOMENDASI HARI INI

Media Vietnam: Timnas Indonesia Kandidat Paling Kuat Juara ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X