Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dikritik Fan Inter Milan, Ivan Perisic Justru Berterima Kasih

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Senin, 4 Februari 2019 | 00:39 WIB
Winger Inter Milan, Ivan Perisic, dalam laga Liga Champions kontra Barcelona.
TWITTER.COM/INTER_EN
Winger Inter Milan, Ivan Perisic, dalam laga Liga Champions kontra Barcelona.

BOLASPORT.COM - Penyerang sayap timnas Kroasia, Ivan Perisic memberikan respons kepada fan Inter Milan atas cemoohan yang didaratkan kepadanya setelah tertarik bergabung ke Arsenal.

Ivan Perisic merayakan ulang tahun ke-30 pada 2 Februari lalu dengan mengunggah gambar tengah berlibur di pantai.

Dalam unggahan tersebut, Ivan Perisic menyertakan caption bernada sindiran terhadap fan Inter Milan yang mencercanya.

Sebab, Ivan Perisic sempat enggan tampil untuk Inter Milan dalam beberapa terakhir seturut ketertarikan Arsenal memboyongnya.

Baca Juga : Inter Milan Incar Winger Udinese pada Bursa Transfer Mendatang

"Mereka mengatakan bahwa usia 30 seperti memasuki usia emas. [Saya] sedang menjalani fase kehidupan ini dengan tanpa mempedulikan apapun," tulis Perisic di akun Instagramnya yang dikutip BolaSport.com.

"[Tetapi] bicara dengan lebih serius, saya secara tulus mengucapkan terima kasih atas semua doa positif pada hari ulang tahun saya.

"Terima kasih atas pujian dan kritikan yang diberikan. Keduanya adalah bahan bakar saya," ucapnya menambahkan.

Baca Juga : Inter Milan Dituntut Segera Selesaikan Masalah Perisic dan Nainggolan


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : instagram.com/ivanperisic444
REKOMENDASI HARI INI

Baru juga Tes MotoGP Barcelona 2024 Selesai, Manajer Tim dan Pembalap Repsol Honda Sudah Berselisih

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X