Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Red Bull dan Mercedes Akan Luncurkan Mobil Baru pada Hari yang Sama

By Agung Kurniawan - Selasa, 5 Februari 2019 | 12:48 WIB
Red Bull, akan meluncurkan mobil barunya rabu pekan depan (13/2/2019)
twitter.com
Red Bull, akan meluncurkan mobil barunya rabu pekan depan (13/2/2019)

BOLASPORT.COM - Tim Red Bull akan memperkenalkan mobil baru mereka untuk mengarungi musim balap Formula 1 (F1) 2019 pada hari yang sama dengan Mercedes.

Red Bull yang musim lalu berada pada posisi ketiga klasemen konstruktor F1 berencana meluncurkan mobil bermesin Honda RB15 pada Rabu (13/2/2019).

Secara kebetulan, tanggal yang sama juga dijadwalkan tim Mercedes untuk merilis jet darat anyar mereka.

Berbeda dengan Mercedes, musim ini akan menjadi babak baru bagi Red Bull karena mereka akan memulai kerja sama dengan Honda.

Musim lalu, Honda sudah lebih dulu menjadi pemasok mesin bagi tim junior Red Bull, Toro Rosso.

Berdasarkan informasi yang dihimpun BolaSport.com. belum diketahui di mana lokasi peluncuran mobil Red Bull RB15 tersebut.

Namun, kemungkinan besar Red Bull akan akan menggelar launching tim di Milton Keynes, Inggris, yang menjadi base camp mereka.

Pada saat yang sama, jet darat W10 bakal diluncurkan Mercedes di sirkuit Silverstone, Inggris.

Rencananya, tim Silver Arrow akan melakukan 'shakedown' untuk mobil mereka langsung di lintasan.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : thestar
REKOMENDASI HARI INI

Kata Manajer Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia, Striker Gacor Andalan dalam Pemulihan Akhir

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
8
18
3
Atlético Madrid
8
16
4
Villarreal
8
15
5
Athletic Club
8
14
6
Mallorca
8
14
7
Osasuna
8
14
8
Real Betis
8
12
9
Rayo Vallecano
8
10
10
Celta Vigo
8
10
Klub
D
P
1
Napoli
6
13
2
Juventus
6
12
3
Milan
6
11
4
Inter
6
11
5
Torino
6
11
6
Empoli
6
10
7
Lazio
6
10
8
Udinese
6
10
9
Roma
6
9
10
Como
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X